Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen dan Hasil La Liga Spanyol, Barca Sukses Kudeta Real Madrid

Kompas.com - 24/06/2020, 05:40 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Barcelona berhasil mengambil alih posisi puncak klasemen dari tangan Real Madrid pada Rabu (24/6/2020) dini hari WIB.

Barcelona sukses meraih tiga poin penuh saat menjamu Athletic Bilbao dengan skor tipis, 1-0.

Laga Barcelona vs Bilbao yang merupakan salah satu pertandingan di Liga Spanyol pekan ke-31 usai dihelat pada Rabu dini hari WIB.

Kemenangan Barca dibuat oleh Ivan Rakitic lewat golnya pada menit ke-71.

Dengan hasil tersebut, mereka mengkudeta Real Madrid dari puncak klasemen dengan raihan 68 poin.

Baca juga: Lagi, Tudingan Real Madrid Dibantu Wasit Buat Zinedine Zidane Kesal

Sementara Real Madrid yang memiliki 65 poin bisa saja kembali berada di puncak klasemen andai mampu mengandaskan Real Mallorca di Stadion Alfredo Di Stefano.

Ya, jarak tiga poin tim berjuluk Los Blancos dari Barca saat ini masih menunggu hasil pertandingan Real Madrid melawan Mallorca.

Pertandingan Real Madrid vs Mallorca juga merupakan salah satu laga Liga Spanyol pekan ke-31.

Duel Madrid vs Mallorca akan berlangsung pada Kamis (25/6/2020) dini hari WIB.

Berdasarkan laporan Marca, penyerang Madrid, Eden Hazard, absen latihan pada Senin (22/6/2020).

Baca juga: Hasil Barcelona Vs Bilbao, Barca Menang Tanpa Rekor Baru Messi

Kabar indikasi cedera Eden Hazard mengalir. Apalagi dia tidak dipasang ketika tim berjuluk Los Blancos mengalahkan Real Sociedad.

Kendati demikian, Marca juga menyebut bahwa Hazard tidak mengalami cedera. Hanya, disimpan karena riwayat cedera yang pernah dia alami.

Adapun posisi ketiga Liga Spanyol ditempati oleh Atletico Madrid dengan koleksi 55 poin.

Atletico Madrid mampu mengalahkan Levante pada pekan ke-31 Liga Spanyol dengan skor tipis 1-0 lewat gol bunuh diri Bruno Gonzalez (15').

Berikut lima besar klasemen Liga Spanyol pekan ke-31:

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Malaysia Masters 2024: Dejan/Gloria Kalah, Telur Belum Pecah

Malaysia Masters 2024: Dejan/Gloria Kalah, Telur Belum Pecah

Badminton
Barcelona Resmi Pecat Xavi, Hansi Flick Kandidat Kuat Pengganti

Barcelona Resmi Pecat Xavi, Hansi Flick Kandidat Kuat Pengganti

Liga Spanyol
Jadwal Man City Vs Man United di Final Piala FA, Adu Taktik Guardiola-Ten Hag

Jadwal Man City Vs Man United di Final Piala FA, Adu Taktik Guardiola-Ten Hag

Liga Inggris
Alasan AC Milan Pilih Perpisahan, Bukan Pemecatan Stefano Pioli

Alasan AC Milan Pilih Perpisahan, Bukan Pemecatan Stefano Pioli

Liga Italia
Jay Idzes 'Berisik' Saat Main di Timnas Indonesia, Tekad Bawa Garuda Mendunia

Jay Idzes "Berisik" Saat Main di Timnas Indonesia, Tekad Bawa Garuda Mendunia

Timnas Indonesia
Tiket Final Liga 1 Persib Vs Madura United Ludes, Bojan Hodak Sampaikan Pesan Penting

Tiket Final Liga 1 Persib Vs Madura United Ludes, Bojan Hodak Sampaikan Pesan Penting

Liga Indonesia
Man City Vs Man United, Foden dan Haaland Ganas di Derbi Manchester

Man City Vs Man United, Foden dan Haaland Ganas di Derbi Manchester

Liga Inggris
Kandas di Malaysia Masters, Tekad Rehan/Lisa Lebih Baik di Indonesia Open 2024

Kandas di Malaysia Masters, Tekad Rehan/Lisa Lebih Baik di Indonesia Open 2024

Badminton
Prediksi Skor Man City Vs Man United di Final Piala FA

Prediksi Skor Man City Vs Man United di Final Piala FA

Liga Inggris
Menyelamatkan Karier Ten Hag di Stadion Wembley

Menyelamatkan Karier Ten Hag di Stadion Wembley

Liga Inggris
Resmi, AC Milan Berpisah dari Stefano Pioli

Resmi, AC Milan Berpisah dari Stefano Pioli

Liga Italia
Rekap Hasil Malaysia Masters: Indonesia Punya Satu Wakil di Semifinal

Rekap Hasil Malaysia Masters: Indonesia Punya Satu Wakil di Semifinal

Badminton
Prediksi Susunan Pemain Man City Vs Man United Final Piala FA

Prediksi Susunan Pemain Man City Vs Man United Final Piala FA

Liga Inggris
'Obat' Kekecewaan jika Messi Absen Bela Inter Miami

"Obat" Kekecewaan jika Messi Absen Bela Inter Miami

Liga Lain
Rinov/Pitha Melaju ke Semifinal Malaysia Masters 2024 meski Tidak Fit 100 Persen

Rinov/Pitha Melaju ke Semifinal Malaysia Masters 2024 meski Tidak Fit 100 Persen

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com