Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menu Sahur ala Cristiano Ronaldo untuk Dicoba pada Bulan Ramadhan

Kompas.com - 25/04/2020, 11:40 WIB
Angga Setiawan,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com – Menu makanan ala bintang Juventus, Cristiano Ronaldo, bisa jadi referensi sahur di bulan Ramadhan bagi umat Islam di Indonesia.

Jadwal Ramadhan 1441 Hijriah jatuh pada hari Jumat (24/4/2020).

Demi menjalani bulan Ramadhan, sahur menjadi komponen penting untuk menjaga asupan energi saat umat Islam berpuasa.

Dilansir dari BolaSport, menu ala Cristiano Ronaldo mungkin bisa ditiru oleh umat Islam di Indonesia.

Baca juga: Mengenal Bong Chandra, Sosok Pemenang Lelang Kaus Cristiano Ronaldo

CR7 memang tak pernah menjalani sahur, tetapi sang megabintang selalu sarapan dengan makanan sehat.

Kapten timnas Portugal itu dikenal sebagai atlet yang sangat memperhatikan asupan.

Berikut ini makanan yang kerap disantap CR7 sebelum mengawali hari.

Salah satu komponen yang tak pernah luput dalam menu sarapan sang superstar adalah buah segar. Pir dan apel merupakan favoritnya.

Baca juga: Luis Milla Ungkap Kelemahan Sepak Bola Indonesia ke Media Spanyol

Apel sendiri terkenal sebagai buah tinggi serat sehingga memberikan rasa kenyang lebih lama.

Buah juga mengandung gula alami yang bisa langsung diubah jadi energi.

Ilustrasi roti tawarSasaJo Ilustrasi roti tawar
Komponen lainnya yang terdapat di piring Ronaldo ketika sarapan ialah roti bakar dengan alpukat.

Roti menjadi pilihan terbaik untuk sahur atau sarapan. Tak hanya lebih praktis dalam penyajiannya, tetapi juga sering disantap sebagai pengganti nasi bagi mereka yang sedang diet.

Sementara itu, sebuah studi dari Illinois Institute of Technology, Amerika Serikat, menjelaskan bahwa orang yang rutin mengonsumsi alpukat segar setiap sarapan terbukti menyehatkan fungsi jantung dan mengurangi risiko terserang stroke.

Baca juga: Martunis Ketahuan Penggemar Petarung UFC Khabib Nurmagomedov

Alpukat pun mengandung serat yang membuat tubuh menjadi lebih berenergi pada pagi hari.

Ilustrasi telur rebusAmarita Ilustrasi telur rebus
Ronaldo juga doyan mengonsumsi telur dan keju pada pagi hari.

Telur serta keju merupakan sumber protein terbaik untuk sarapan.

Baca juga: Kalimat Terakhir Martunis Sebelum Melepas Jersey Cristiano Ronaldo...

Protein sendiri merupakan zat gizi yang harus ada dalam menu sarapan.

Tubuh akan memakai protein bersama karbohidrat dan lemak untuk membuat energi. Oleh karena itu, harus cukup dikonsumsi saat sarapan agar tubuh tidak loyo. (Ade Jayadireja)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Hasil Lengkap Liga 1: RANS Nusantara Jadi Tim Terakhir yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Hasil Persija Vs PSIS 2-1, Macan Kemayoran Sukses Menang di Kandang

Liga Indonesia
Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Hasil PSS Vs Persib, Maung Bandung Kalah, Super Elja Selamat

Liga Indonesia
Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Kiper Keturunan Belanda Maarten Paes Resmi Jadi WNI

Liga Indonesia
Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Irak Yakin Bisa Kalahkan Timnas Indonesia demi Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Bayern Vs Madrid, Satu Paket yang Diperlukan untuk Singkirkan El Real

Liga Champions
Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Rizky Ridho Melakukan Pelanggaran Serius

Timnas Indonesia
Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Eks Wasit FIFA Jelaskan Alasan Gol Timnas U23 Indonesia Dianulir

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com