Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Pemenang YCR 2020 Boyolali, Nicky Hayden Juara 3

Kompas.com - 01/03/2020, 18:04 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Gelaran Yamaha Cup Race (YCR) 2020 Seri Perdana telah selesai. Aksi menawan dari peserta balap menghibur penonton yang hadir.

Gelaran YCR 2020 usai dihelat di sirkuit gokart Boyolali pada 29 Februari-1 Maret 2020.

Akan tetapi, cuaca hujan yang terjadi pada hari kedua membuat lima dari 13 kelas yang dilombakan terpaksa dibatalkan.

Keputusan tersebut mengingat keselamatan pebalap menjadi fokus utama.

Alhasil, daftar pemenang dari lima kelas yang gagal melakukan race ditentukan lewat urutan Qualifying Time Trial (QTT).

Baca juga: M Andrias Lukito Juara YCR 2020 Kelas Aerox 155 Standart Open

Di antaranya dari kelas bergengsi, YCR 1: Moped 4T 150cc Tune Up Expert dan YCR 3: Moped 4T 150cc Tune Up Rookie.

Pebalap Yoga Adi Pratama yang keluar sebagai tercepat di QTT kelas YCR 1 memahami keputusan tersebut.

"Sebagai pebalap tentu ingin race, tapi melihat kondisi seperti genangan di R2, ini keputusan yang baik," kata Yoga Adi Pratama.

Sementara pebalap muda dari tim Yamaha BAF Yamalube Akai Jaya, Nicky Hayden, yang bermain di kelas YCR 3 harus puas di posisi ketiga.

Baca juga: Hasil YCR 2020 Kelas Novice, Saingan Ketat di Empat Besar

Nicky Hayden berada di bawah M Yordan Badaru dan Suyit Roykies saat QTT yang digelar pada Sabtu (29/2/2020).

Berikut hasil tiga besar YCR 2020 Seri Perdana di sirkuit gokart Boyolali:

YCR 1: Moped 4T 150cc Tune Up Expert*
Yoga Adi Pratama - 59,356 detik
Moch Robbyl Fathoni - 59,447 detik
Syamsul Arifin - 59,666 detik

YCR 2: Moped 4T 150cc Tune Up Novice
Ricky Ibrahim - 16:54,806
Aldiaz Aqsal Ismaya - 16:54,895
Ilham Elsa Efendy - 17:04,671

Baca juga: Nuansa Membalap dengan Aerox 155 VVA di YCR 2020 Boyolali

YCR 3: Moped 4T 150cc Tune Up Rookie*
M Yordan Badaru - 1:00,184
Suyit Roykies - 1:00,187
Nicky Hayden - 1:01,269

YCR 4: Moped 4T 130cc Open
Agus Setyawan - 11:17,444 detik
Wildan Maulida - 11:27,195 detik
Reza A W - 11:32,029 detik

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Alasan Pelatih PSM Yakin Portugal Juara Euro 2024

Liga Indonesia
Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Jadwal Euro 2024 Malam Ini, Timnas Perancis dan Belgia Beraksi

Internasional
Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Arema Pertahankan 50 Persen Pemain Lokal dan 2 Asing Musim Lalu

Liga Indonesia
Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Real Madrid Larang Kylian Mbappe Main di Olimpiade Paris 2024

Internasional
Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Pujian bagi Bellingham dan Trent dalam Penderitaan Inggris Raih Kemenangan

Internasional
Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Kata Bellingham Usai Antar Inggris Bekuk Serbia di Euro 2024

Internasional
Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Bangkit Usai Insiden Ambruk di Lapangan, Eriksen Cetak Gol Denmark

Internasional
Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Klasemen Grup C dan D Euro 2024 Usai Belanda dan Inggris Menang

Internasional
Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Hasil Euro 2024: Awal Manis Timnas Belanda dan Inggris di Piala Eropa

Internasional
Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam 'Raksasa' Euro 2024

Hasil Serbia Vs Inggris 0-1: Bellingham Bungkam "Raksasa" Euro 2024

Internasional
Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Hasil Slovenia Vs Denmark 1-1: Eriksen Cetak Gol, Tim Dinamit Tertahan

Internasional
Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Serbia Vs Inggris, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor 'Supersub' Oranye 2 Menit, 18 Detik

Weghorst Pahlawan Belanda, Rekor "Supersub" Oranye 2 Menit, 18 Detik

Internasional
Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Hasil Proliga 2024, Jakarta Pertamina Enduro Tembus Final Four

Sports
Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Polandia Vs Belanda 1-2: Ketika Oranje Menang Tanpa Pemain Ajax...

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com