Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jakarta Bhayangkara Presisi Tembus Semifinal Asian Volleyball Championship

KOMPAS.com – Jakarta Bhayangkara Presisi melanjutkan tren kemenangan dalam Asian Volleyball Championship 2023.

Jakarta Bhayangkara Presisi berhasil memenangi perrtandingan melawan Bayangkhongor Crownd GEO VC dengan skor 3-0 (25-19, 25-12, 25-14) pada Kamis (18/5/2023).

Kemenangan atas Bayangkhongor membuat Jakarta Bhayangkara Presisi menduduki peringkat pertama di Grup E.

Jakarta Bhayangkara Presisi pun memastikan satu tempat di semifinal Asian Volleyball Championship 2023.

Dalam pertandingan melawan Bayangkhongor, Jakarta Bhayangkara Presisi memperlihatkan permainan menekan sejak awal.

Tim yang dilatih oleh Jeff Jiang Jie menurunkan kekuatan terbaiknya seperti Daudi Okello, Farhan Halim, Nizar Zulfikar, dan Javad.

Sebelumnya, Jakarta Bhayangkara Presisi memastikan menjadi juara Grup A dalam Asian Volleyball Championship 2023 setelah membekuk Korea Air Jumbo, Korea, dengan kemenangan 3-1 (skor 30-28, 25-17, 22-25, 25-21).

Adapun klub Jakarta Bhayangkara Presisi, merupakan tim bola voli putra binaan Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri).

Keberangkatan Jakarta Bhayangkara Presisi ke Asian Volleyball Championship pun secara resmi dilepas oleh Inspektorat Pengawasan Umum Polri, Pengurus Pusat Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PP PBVSI) dan PT Pertamina (Persero).

https://www.kompas.com/sports/read/2023/05/19/04000098/jakarta-bhayangkara-presisi-tembus-semifinal-asian-volleyball-championship

Terkini Lainnya

Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Pratama Arhan Debut di Suwon FC, Mentas 3 Menit, Kena Kartu Merah

Internasional
Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Liga Inggris
Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Liga Italia
Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Liga Lain
Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Liga Indonesia
Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva 'Sakti', Maung Pesta

Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva "Sakti", Maung Pesta

Liga Indonesia
Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Motogp
Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan 'Om' Sendiri, Modal Olimpiade

Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan "Om" Sendiri, Modal Olimpiade

Badminton
HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

Liga Indonesia
Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Motogp
Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Liga Lain
Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Bundesliga
Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Liga Lain
MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke