Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Klasemen Medali SEA Games 2023: Indonesia Merosot, Vietnam-Thailand 3 Besar

KOMPAS.com - Kontingen Indonesia yang sempat menduduki dua besar klasemen medali SEA Games 2023, merosot ke peringkat keempat pada Senin (8/5/2023).

Berdasarkan update perolehan medali SEA Games 2023 yang dirilis NOC Indonesia Senin (8/5/2023) pukul 22.57 WIB, kontingen Merah Putih kini menempati peringkat keempat dengan total raihan 83 medali.

Rincian perolehan medali SEA Games 2023 yang saat ini dimiliki oleh kontingen Indonesia adalah 22 emas, 18 perak, dan 43 perunggu.

Indonesia berada di bawah Kamboja, Vietnam, dan Thailand yang menduduki tiga besar klasemen medali SEA Games 2023.

Kamboja selaku tuan rumah SEA Games 2023 masih kokoh di puncak klasemen dengan raihan 37 medali emas, 31 perak, dan 31 perunggu.

Sementara itu, Vietnam naik ke peringkat kedua berkat torehan 29 emas, 29 perak, dan 35 perunggu.

Mereka unggul atas Thailand yang menempati peringkat ketiga dengan total raihan 82 medali.

Rincian perolehan medali Thailand terdiri dari 27 emas, 22 perak, dan 34 perunggu.

Sebelum turun ke peringkat keempat, Indonesia sejatinya mampu mempertahankan posisi kedua berkat tambahan empat medali emas pada Senin (8/5/2023) siang.

Namun, tambahan empat medali emas itu ternyata belum cukup untuk membuat Indonesia bertahan lebih lama di peringkat kedua klasemen SEA Games 2023.

Sebab, setelah itu Vietnam dan Thailand mampu meraih medali emas lebih banyak hingga menggusur Indonesia dari peringkat kedua.

Lalu, pada Senin malam, Indonesia berhasil menambah dua medali emas dari nomor pertandingan lempar lembing putra dan voli putra.

Akan tetapi, tambahan dua medali emas itu juga belum cukup untuk membawa Indonesia kembali ke posisi dua besar.

Alhasil, kontingen Indonesia harus rela mengakhiri hari dengan menempati peringkat keempat.

Klasemen Medali SEA Games 2023 hingga Senin (8/5/2023) malam WIB

https://www.kompas.com/sports/read/2023/05/09/05000018/klasemen-medali-sea-games-2023-indonesia-merosot-vietnam-thailand-3-besar

Terkini Lainnya

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads

Copyright 2008 - 2023 PT. Kompas Cyber Media (Kompas Gramedia Digital Group). All Rights Reserved.

Bagikan artikel ini melalui
Oke