Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Dortmund Vs Man City: Pep "Seret" Nama Klopp dan Tuchel

KOMPAS.com - Manchester City secara matematis sudah pasti lolos ke babak 16 besar Liga Champions 2022-2023 jelang bertandang ke markas Borussia Dortmund.

Duel Borussia Dortmund vs Man City berlangsung di Signal Iduna Park, Rabu (26/10/2022) dini hari WIB.

Pelatih Man City, Pep Guardiola, punya banyak memori di Signal Iduna Park.

Markas Borussia Dortmund tersebut menjadi awal dirinya bertemu dengan rival-rival di Liga Inggris, Juergen Klopp (pelatih Liverpool) dan Thomas Tuchel (eks pelatih Chelsea).

Kali pertama Pep Guardiola bertemu dengan Juergen Klopp saat masih membesut Bayern Muenchen pada tahun 2013.

Kala itu, Pep takluk 2-4 dari Dortmund era Klopp pada ajang DFL Supercup.

Kemudian pertemuan pertama dengan Thomas Tuchel pada tahun 2013. Hanya saja, saat itu Tuchel masih berada di kursi kepelatihan Mainz 05.

Sementara pertemuan pertama Pep denan Tuchel di Signal Iduna Park terjadi pada 2005 di pentas Bundesliga.

Saat itu, Pep (Muenchen) menang telak 5-1 atas Borussia Dortmund di bawah arahan Thomas Tuchel.

"Signal Iduna Park adalah stadion fantastis. Semua orang tahu itu, khususnya atmosfer dan sepak bola mereka yang atraktif," puji Pep Guardiola.

"Ketika saya masih berada di Jerman, saya bertanding melawan Juergen lolos dan Thomas Tuchel," lanjut Pep Guardiola.

"Atmosfer yang luar biasa membuat saya bangga bisa kembali ke sini. (Namun) kami akan kesulitan," terangnya dikutip laman resmi Man City.

Menurutnya ada beberapa poin yang membuat Borussia Dortmund sulit dikalahkan di Signal Iduna Park.

"Pertahanan sedang, kemampuan serangan balik, hingga lebih agresif," jelas dia.

"Ini akan sulit, laga yang sulit. Kita semua tahu itu," tandas pria kelahiran Spanyol tersebut.

https://www.kompas.com/sports/read/2022/10/25/15400028/dortmund-vs-man-city--pep-seret-nama-klopp-dan-tuchel

Terkini Lainnya

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Championship Series Liga 1, Momentum Tepat Penerapan VAR di Indonesia

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Man United Vs Arsenal: Arteta Sebut Ten Hag Luar Biasa, Cuma Butuh Waktu

Liga Inggris
Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Ketika Jersey Milan Dihiasi Nama Indonesia, Tanda Cinta untuk Mama...

Liga Italia
Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Montreal Vs Inter Miami 2-3, Messi Dibuat Kesal Regulasi Baru MLS

Liga Lain
Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Borneo FC Bidik Championship Series Liga 1 untuk Kawinkan Gelar

Liga Indonesia
VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

VAR Siap di Championship Series, Apresiasi demi Fair Play

Liga Indonesia
Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Bekal di Thomas-Uber, Indonesia Siap Tempur Hadapi Thailand Open 2024

Badminton
PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

PSSI Akan Segera Bertemu Shin Tae-yong untuk Bahas Kontrak

Timnas Indonesia
Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Alasan Skuad AC Milan Gunakan Jersey Nama Ibu Kala Libas Cagliari

Liga Italia
Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Alasan Ten Hag Yakin Akan Bertahan di Manchester United

Liga Inggris
Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Menilik Statistik Perjuangan Timnas U23 Indonesia di Piala Asia-Playoff Olimpiade

Timnas Indonesia
Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Exco PSSI Ungkap Reaksi Ernando Ari soal Marteen Paes

Timnas Indonesia
Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Championship Series: Hindari Sanksi Komdis, Persib Imbau Bobotoh

Liga Indonesia
Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas U17 Putri Indonesia Jalani Hal Penting dan Dasar Jelang Vs Korea Utara

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Man United Vs Arsenal, Ten Hag Tak Menyesal Sedetik Pun Latih MU

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke