Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Shin Tae-yong ke Pemain Timnas U19 Indonesia: Bicaralah!

KOMPAS.com - Komunikasi antarpemain jadi salah satu arahan Shin Tae-yong dalam training center (TC) timnas U19 Indonesia di Jakarta.

Shin Tae-yong mengetes suara para pemain timnas U19 dengan menyanyikan lagu-lagu kebangsaan.

Beberapa dari mereka terlihat masih malu sehingga tidak keluar suara sepenuhnya.

"Di dalam lapangan, harus kedengaran suara kalian," kata Shin Tae-yong yang diterjemahkan langsung oleh penerjemahnya.

"Tapi gara-gara kalian malu, jadi ya ga bicara gitu," jelas dia.

Komunikasi bukan hal sepele di lapangan. Sebisa mungkin, selalu ada interaksi sesama pemain lewat suara.

Oleh sebab itu, kata Shin, jangan malu berbicara saat di lapangan.

"Berisik juga nggak masalah di tengah lapangan. Keluarin terus, harus bicara terus," jelas dia.

Pelatih asal Korea Selatan itu benar-benar menggenjot persiapan timnas U19.

Mereka dituntut berlatih sehari tiga kali untuk persiapan jelang Kualifikasi Piala Asia U20 2023 di Indonesia.

Timnas U19 Indonesia di bawah asuhan Shin Tae-yong akan tampil di Kualifikasi Piala Asia U20 2023 pada 14-18 September mendatang.

Indonesia berada di Grup F bersama Vietnam, Hongkong, dan Timor Leste.

Sejauh ini, ada 36 pemain yang dipanggil oleh Shin Tae-yong. Dari jumlah itu, akan mengerucut menjadi 23-26 pemain tergantung keputusan sang pelatih.

Adapun gelaran Kualifikasi Piala Asia U20 2023 akan berlangsung di daerah Jawa Timur, tepatnya Stadion Gelora Delta, Sidoarjo.

Jadwal Kualifikasi Asia U20 2023

  • 14 September 2022: Indonesia vs Timor Leste
  • 16 September 2022: Indonesia vs Hongkong
  • 18 September 2022: Indonesia vs Vietnam

https://www.kompas.com/sports/read/2022/08/30/08000058/shin-tae-yong-ke-pemain-timnas-u19-indonesia--bicaralah-

Terkini Lainnya

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke