Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Keterampilan Melempar Bola bagi Regu Penjaga dalam Permainan Kasti

KOMPAS.com - Salah satu keterampilan yang harus dikuasai oleh pemain kasti adalah melempar bola. Keterampilan melempar bola bagi regu penjaga sangat penting karena dibutuhkan saat mengoper bola kepada kawan atau menembakkan bola ke tubuh regu pemukul.

Dikutip dari modul Melatih Gerak dengan Bola (2020) terbitan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, kasti merupakan permainan yang mengutamakan kerja sama, kekompakan, ketangkasan, dan juga kesenangan.

Adapun kasti termasuk ke dalam jenis permainan bola kecil yang dimainkan oleh dua regu atau tim secara berlawanan.

Pada permainan bola kasti ada regu pemukul dan regu penjaga.

Selain menjadi permainan yang menyenangkan, kasti juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan tubuh dan kebugaran jasmani.

Sebab, ketika bermain kasti, tubuh akan melakukan banyak gerakan seperti melempar dan menangkap bola, melambungkan bola, serta memukul bola.

Keterampilan melempar bola harus dikuasai oleh semua pemain kasti, khususnya bagi regu penjaga.

Mengapa keterampilan melempar bola bagi regu penjaga sangatlah penting? Karena teknik ini dibutuhkan saat mengoper bola kepada kawan atau menembakkan bola ke tubuh regu pemukul.

Cara Melempar Bola dalam Permainan Kasti

Ada tiga cara melempar bola dalam permainan kasti yaitu melempar bola dengan teknik menyusur tanah, melempar bola mendatar, dan melempar bola melambung.

1. Melempar bola menyusur tanah (bawah)

2. Melempar bola mendatar

  • Peganglah bola pada bagian pangkal ruas jari tangan. Posisi bola dalah di antara jari telunjuk dan jari tengah serta jari manis. Ruas jari kelingking dan ibu jari digunakan untuk mengontrol bola agar tidak jatuh.
  • Condongkanlah badan ke belakang lalu ayunkanlah lengan dari bawah ke atas.
  • Lemparkanlah bola secara mendatar setinggi dada ke arah sasaran yang dituju.

3. Melempar bola melambung

  • Peganglah bola pada bagian pangkal ruas jari tangan. Posisi bola dalah di antara jari telunjuk dan jari tengah serta jari manis. Ruas jari kelingking dan ibu jari digunakan untuk mengontrol bola agar tidak jatuh.
  • Condongkanlah badan ke belakang lalu ayunkanlah lengan dari bawah ke atas.
  • Lemparkanlah bola menggunakan tangan terkuat dengan arah melambung ke atas. Jika melempar menggunakan tangan kanan, kaki kiri digerakkan ke depan, begitu juga sebaliknya.

https://www.kompas.com/sports/read/2022/08/28/13000048/keterampilan-melempar-bola-bagi-regu-penjaga-dalam-permainan-kasti

Terkini Lainnya

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Al Nassr Vs Al Hilal: Ronaldo Assist, Mane Picu Penalti, Laga Seri

Internasional
Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Juventus Pecat Massimiliano Allegri, Dua Hari Usai Juara Coppa Italia

Liga Italia
Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Hoffenheim Vs Bayern Muenchen, Laga Terakhir Tuchel dengan Die Roten

Bundesliga
Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Persib Vs Bali United, Wasit VAR Diharapkan Fair

Liga Indonesia
PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

PSSI Ungkap Tanzania Lebih Responsif untuk Laga Uji Coba Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Thom Haye Hengkang, Urung Dilatih Robin van Persie di Heerenveen

Liga Lain
Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Imbas Kritik Keuangan Barcelona, Xavi Hernandez Terancam Dipecat

Liga Spanyol
Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Semifinal Persib Vs Bali United, Momen Nick Kuipers Ajak Boxing Mohammed Rashid jelang Pertandingan

Liga Indonesia
Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Venezia Lepas Jay Idzes ke Timnas Indonesia, Meski Berjuang Lebih Dulu

Timnas Indonesia
Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Jadwal Semifinal Championship Series Liga 1, Persib Vs Bali United, Nick Kuipers Intip Peluang Menang

Liga Indonesia
Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Hasil Thailand Open 2024: Gregoria Gugur, 2 Wakil Indonesia ke Semifinal

Badminton
Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Joel Matip dan Thiago Tinggalkan Liverpool

Liga Inggris
Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Upaya FIFA Berantas Rasialisme: Larangan Bertanding hingga Gestur Tangan Menyilang

Internasional
Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Persib Bandung Vs Bali United, Hodak Siapkan Pasukan Sampai Babak Adu Penalti

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia Akan Panggil 2 Pemain Tambahan untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke