Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadwal Timnas Indonesia Usai Menang 2-1 atas Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023

KOMPAS.com - Timnas Indonesia telah merampungkan laga perdana Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023.

Pada laga perdana tersebut, timnas Indonesia menang 2-1 atas Kuwait di Stadion Internasional Jaber Al-Ahmad, Kuwait City, Rabu (8/6/2022) malam WIB.

Timnas Indonesia tertinggal terlebih dulu lewat gol yang dicetak oleh striker Kuwait Yousef Alsulaiman pada menit ke-41.

Gol striker berusia 31 tahun itu tercipta setelah menerima umpan Bader Al Almotawaa yang tak mendapatkan pengawalan ketat dari Ricky Kambuaya.

Namun, keunggulan itu hanya berumur tiga menit karena timnas Indonesia mencetak gol via tendangan penalti dari Marc Klok.

Timnas Indonesia mendapat hadiah penalti usai Rachmat Irianto dilanggar oleh kiper Kuwait Hussain Kankone.

Marc Klok yang menjadi eksekutor melakukan tendangan keras dan Hussain Kankonetak mampu membaca gerakannya.

Setelah sempat tertinggal, Rachmat Irianto berhasil bawa timnas Indonesia membalikkan kedudukan di babak kedua, tepatnya menit ke-46.

Memanfaatkan bola rebound Witan Sulaeman, Rachmat Irianto melakukan penyelesaian akhir menggunakan kaki kirinya.

Gol Rachmat Irianto itu berhasil membawa timnas Indonesia menang 2-1 atas Kuwait.

Usai memetik kemenangan atas Kuwait, timnas Indonesia akan melawan Jordania.

Duel timnas Indonesia vs Jordania bakal dihelat pada Minggu (12/6/2022) dini hari pukul 02.15 WIB.

Jadwal timnas Indonesia selanjutnya di Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023

Minggu (12/6/2022)

  • 02.15 WIB - Indonesia vs Jordania

Rabu (15/6/2022)

  • 02.15 WIB - Indonesia vs Nepal

https://www.kompas.com/sports/read/2022/06/09/07000008/jadwal-timnas-indonesia-usai-menang-2-1-atas-kuwait-di-kualifikasi-piala

Terkini Lainnya

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke