Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Ukuran dan Berat Bola Basket

KOMPAS.com - Permainan bola basket bertujuan untuk memasukkan bola sebanyak-banyaknya ke dalam ring atau keranjang.

Otomatis, bola adalah alat paling dibutuhkan dalam permainan basket.

Dalam pemakaiannya, bola di basket terdiri dari berbagai ukuran sesuai dengan regulasi asosiasi maupun usia pemain.

Namun pada dasarnya, berat minimal dan maksimal bola basket adalah 580-620 gram dengan keliling 75-77 cm mengacu aturan Federasi Bola Basket Dunia (FIBA) untuk ukuran size 7.

Tabel Ukuran dan Berat Bola Basket

Berikut adalah ukuran dan berat bola basket dalam aturan resmi FIBA:

Size Berat Keliling Pengguna
7 580-620 gram 75-77 cm Pria dewasa
6 510-550 gram 71,5-73 cm Wanita dewasa
5 465-495 gram 68,5-70 cm Mini basketball
5 (ringan) 360-390 gram 68,5-70 cm Mini basketball

Tabel Ukuran dan Berat Bola Basket Berdasarkan Usia

Melansir breakthroughbasketball.com, ukuran bola basket ada tujuh jenis berdasarkan size dan usia:

Usia Gender Size Berat Keliling
>15 tahun Putra 7 624 gram 75 cm
12-14 tahun Putra 6 567gram 72 cm
>14 tahun Putri 6 567 gram 72 cm
9-11 tahun Putra-putri 5 497 gram 70 cm
5-8 tahun Putra-putri 4 482 gram 65 cm
4-8 tahun Putra-putri 3 284 gram 56 cm
2-4 tahun Putra-putri 1 227 gram 41 cm
0-4 tahun Putra-putri Mainan anak <142 gram 23-51 cm

Bahan Bola Basket

Secara umum, bola pada permainan basket dibuat dari tiga jenis bahan dasar, yaitu kulit asli, kulit sintetis, dan karet.

Ketiganya memiliki perbedaan dalam penggunaan. Bola basket yang terbuat dari kulit asli atau sintetis cocok untuk lapangan dalam ruangan (indoor).

Bola yang terbuat dari kulit asli juga digunakan untuk pertandingan resmi.

Sementara yang berbahan karet biasanya digunakan dalam luar ruangan (outdoor).

https://www.kompas.com/sports/read/2022/01/26/10200048/ukuran-dan-berat-bola-basket

Terkini Lainnya

Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Debut VAR di Liga 1 Indonesia, Wasit Siap, Kerja Keras Pantaskan Diri

Liga Indonesia
Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Pesan STY ke Pemain Timnas Indonesia Menuju Duel Vs Irak dan Filipina

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Bali United Vs Persib, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Real Madrid Vs Alaves: Pemanasan Jelang Final Liga Champions

Liga Spanyol
Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Ancelotti Sukses Ramal Alonso, Sebut 5 Pemain Madrid yang Bisa Jadi Pelatih Top

Liga Spanyol
Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Tottenham Vs Man City: Citizens ke Tempat Angker, 74 Upaya Tanpa Gol

Liga Inggris
Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Giroud Tinggalkan AC Milan, Ingat Sambutan Ibra: Hanya Ada Satu Raja

Liga Italia
STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

STY Bahas Kontrak dengan PSSI Pekan Depan, Tak Takut Target Tinggi

Liga Indonesia
Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Prediksi Line Up Bali United Vs Persib, Duel Mantan Juara Indonesia

Liga Indonesia
Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Barcelona Vs Real Sociedad: Xavi Jelaskan Kemarahan Lewandowski

Liga Spanyol
STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

STY Dapat Mobil Usai Bawa Timnas Indonesia Jalani Debut Historis di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Jadwal Thailand Open 2024: 4 Wakil Indonesia Tampil Mulai Pukul 17.30 WIB

Badminton
Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Bali United Vs Persib: Serdadu Tridatu Berharap Tuah Tuan Rumah

Liga Indonesia
Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Tottenham Vs Man City: Satu Pilihan Guardiola

Liga Inggris
Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Man City Kejar Gelar Liga Inggris Keempat, Guardiola Enggan Sesumbar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke