Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Pendekar United, Tim Milik Atta Halilintar di Pro Futsal League

KOMPAS.com - Kompetisi futsal Indonesia Pro Futsal League 2021 telah bergulir pada Sabtu (8/1/2022).

Setelah beberapa kali mengalami penundaan, Pro Futsal League yang merupakan kompetisi kasta tertinggi futsal di Indonesia akhirnya bisa terselenggara pada tahun 2022.

Pro Futsal League melibatkan 12 tim peserta. Di kompetisi ini, ada tiga tim pendatang baru yang akan meramaikan perebutan titel juara, yaitu Pendekar United, Sadakata FC, dan Safin FC.

Salah satu tim pendatang baru Pendekar United merupakan tim milik Atta Halilintar.

Berbeda dengan PSG Pati yang berlaga di kompetisi sepak bola kasta dua, Liga 2 2021, Atta Halilintar tidak berkongsi dengan pengusaha handphone, Putra Siregar, untuk menjadi pemilik tim Pendekar United.

Atta Halilintar mengakuisisi kepemilikan klub tersebut dari Young Rior yang memilik slot di Pro Futsal League.

Menariknya Atta menjadi pemilik sekaligus sebagai pemain Pendekar United.

Pendekar United memiliki warna kebesaran hitam dan simbol kuda dalam logo.

Materi Pemain Menjajikan

Dilansir dari laman resmi Futsal Indonesia, untuk menghadapi kompetisi Pro Futsal League, Pendekar United memiliki materi pemain yang cukup menjanjikan, di antaranya Fhandy Permana (eks Timnas Senior), Ilham Ramadhyan Putra (eks Timnas Senior), Muh. Agung Pandega (eks Timnas U20), dan M. Syaifullah (eks Timnas U20).

Target Bersaing di Papan atas Klasemen Pro Futsal League

Tim futsal milik Atta pun tak tanggung-tanggung, mereka siap meramaikan papan atas klasemen liga futsal terbesar di Indonesia ini.

"Saya dan Manajemen sepakat untuk memasang target bersaing di papan atas Klasemen liga, dengan materi pemain tim saat ini saya rasa cukup siap untuk mengarungi satu musim kompetisi di tahun ini," kata Wahyu Triyanto, Pelatih Kepala Pendekar United.

Adapun pada laga pembuka Pro Futsal League Pendekar United menang 2-1 atas Halus FC Jakarta yang digelar di GOR Unesa, Surabaya, pada Sabtu (8/1/2022).

https://www.kompas.com/sports/read/2022/01/09/08200098/pendekar-united-tim-milik-atta-halilintar-di-pro-futsal-league

Terkini Lainnya

   Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Hasil Semifinal Piala Asia U23: Jepang ke Final, Indonesia Lawan Irak

Internasional
Indonesia Vs Uzbekistan, Mental Jatuh Garuda dan Pergantian Efektif Lawan

Indonesia Vs Uzbekistan, Mental Jatuh Garuda dan Pergantian Efektif Lawan

Timnas Indonesia
Pengamat Tanah Air: Kedalaman Skuad dan Kecerdasan Uzbekistan Berbicara

Pengamat Tanah Air: Kedalaman Skuad dan Kecerdasan Uzbekistan Berbicara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Gol Dianulir, Ferarri Nilai Ada Kejanggalan

Indonesia Vs Uzbekistan: Gol Dianulir, Ferarri Nilai Ada Kejanggalan

Timnas Indonesia
Jadwal Perebutan Peringkat Ketiga Timnas U23 Indonesia di Piala Asia U23

Jadwal Perebutan Peringkat Ketiga Timnas U23 Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Uzbekistan 0-2: Drama VAR-Kartu Merah, Garuda ke Perebutan Peringkat Ketiga

Hasil Indonesia Vs Uzbekistan 0-2: Drama VAR-Kartu Merah, Garuda ke Perebutan Peringkat Ketiga

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Irak, Kickoff 00.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Irak, Kickoff 00.30 WIB

Internasional
Live Indonesia Vs Uzbekistan, Rizky Ridho Diusir Wasit, Garuda Bobol Lagi

Live Indonesia Vs Uzbekistan, Rizky Ridho Diusir Wasit, Garuda Bobol Lagi

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan: Drama VAR, Gol Ferarri Dibatalkan, Garuda Bobol

Live Indonesia Vs Uzbekistan: Drama VAR, Gol Ferarri Dibatalkan, Garuda Bobol

Timnas Indonesia
Garuda Muda Tim Pertama yang Menahan Uzbekistan Tanpa Gol pada Babak Pertama

Garuda Muda Tim Pertama yang Menahan Uzbekistan Tanpa Gol pada Babak Pertama

Timnas Indonesia
HT Indonesia Vs Uzbekistan, Garuda Muda Tahan Dominasi Lawan

HT Indonesia Vs Uzbekistan, Garuda Muda Tahan Dominasi Lawan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan, Alasan Insiden Witan Berbuah Drop Ball bagi Kiper Lawan

Indonesia Vs Uzbekistan, Alasan Insiden Witan Berbuah Drop Ball bagi Kiper Lawan

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan, Drama VAR, Tendangan Kapten Buriev Kena Tiang

Live Indonesia Vs Uzbekistan, Drama VAR, Tendangan Kapten Buriev Kena Tiang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan: Jegal Lawan, Nathan Kena Kartu Kuning

Live Indonesia Vs Uzbekistan: Jegal Lawan, Nathan Kena Kartu Kuning

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Uzbekistan, Sisi Kanan Ditekan, Fajar Dapat Penanganan

Live Indonesia Vs Uzbekistan, Sisi Kanan Ditekan, Fajar Dapat Penanganan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke