Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kunci Teknik Lari Jarak Menengah

KOMPAS.com - Lari adalah salah satu nomor dalam cabang olahraga atletik. Bedasarkan jarak tempuhnya, lari dibedakan menjadi tiga kategori yaitu lari jarak pendek, lari jarak menengah, dan lari jarak jauh.

Dilansir dari laman resmi Asosiasi Federasi Atletik Internasional (IAAF), lari jarak pendek menempuh jarak 100 meter, 200 meter, dan 400 meter.

Sementara itu, lari jarak menengah menempuh jarak 800 meter dan 1500 meter. Adapun lari jarak jauh adalah 5000 meter, 10.000 meter, serta lari 3000 meter halang rintang (steeplechase).

Kategori lari itulah yang dilombakan pada ajang olahraga internasional terbesar di dunia, Olimpiade.

Dalam artikel ini, akan dibahas mengenai lari jarak menengah.

Pengertian lari jarak menengah

Meski yang dilombakan pada Olimpiade hanya nomor 800 meter dan 1500 meter, lari dengan jarak 3000 meter sejatinya juga masuk kategori lari jarak menengah.

Menurut Encyclopaedia Britannica, pengertian lari jarak menengah adalah olahraga lari yang dilakukan pada jarak 800 meter atau sekitar 1,5 mil hingga 3000 meter atau hampir 2 mil.

Jadi, nomor-nomor lari jarak menengah adalah 800 meter, 1500 meter, dan 3000 meter. Begeitu juga dengan lari jarak 2,4 km, merupakan nomor lari jarak menengah.

Teknik lari jarak menengah

Sama seperti kategori lari lainnya, lari jarak menengah juga memiliki tekniknya sendiri. Kunci teknik lari jarak menengah adalah gerak langkah ekonomis dan koordinasi dalam gerak.

Adapun, teknik start yang digunakan dalam lomba lari jarak menengah adalah start berdiri.

Dilansir Kompas.com dari laman resmi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, berikut adalah teknik lari jarak menengah.

  • Teknik mendekati garis finis

Ada tiga teknik mendekati garis finis yaitu teknik memutar badan, membusungkan dada, dan terus berlari.

  1. Teknik finis dengan memutar badan bisa dilakukan ketika persaingan dalam lomba lari berlsangung ketat.
  2. Teknik finis dengan membusungkan dada hampir sama dengan teknik finis memutar badan. Hanya saja, perbedaan terdapat pada gerakan membusungkan dada dengan tujuan agar segera menyentuh garis finish.
  3. Teknik finis dengan terus berlari dilakukan ketika posisi kita tidak dekat dengan lawan yang berada di belakang, sehingga kita lebih leluasa berlari mencapai finis.

https://www.kompas.com/sports/read/2021/11/22/21000088/kunci-teknik-lari-jarak-menengah

Terkini Lainnya

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Arsenal dan Man City Menderita, Liverpool Berpesta

Liga Inggris
Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke