Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Skuad Napoli untuk Liga Europa 2021-2022

KOMPAS.com - Napoli menjadi wakil Italia di Liga Europa 2021-2022 bersama Lazio. Berikut adalah skuad I Partenopei untuk kompetisi antarklub level kedua Eropa tersebut.

Pada Liga Europa musim ini, Napoli tergabung di Grup C bersama Legia Warsawa, Leicester City, dan Spartak Moskwa.

Di kompetisi strata kedua Benua Biru tersebut, I Partenopei tercatat pernah menjadi juara pada musim 1988-1989 saat masih bernama Piala UEFA.

Napoli akan mengawali Liga Europa 2021-2022 dengan berkunjung ke Stadion King Power markas Leicester City pada matchday pertama Grup C, Jumat (17/9/2021) dini hari WIB.

Berikut adalah profil singkat Napoli dan daftar pemain mereka untuk Liga Europa 2021-2022.

Profil Napoli

Nama lengkap: Societa Sportiva Calcio Napoli S.p.A
Julukan: I Partenopei, Gli Azzurri
Berdiri: 25 Agustus 1926 sebagai Associazone Calcio Napoli; 6 September 2004 sebagai Napoli Soccer
Stadion: Stadio Diego Armando Maradona
Kapasitas: 54.726
Presiden Klub: Aurelio De Laurentiis
Pelatih: Luciano Spalletti
Kapten Tim: Lorenzo Insigne

Skuad Napoli Liga Europa 2021-2022

NO NAMA PEMAIN NP POSISI TANGGAL LAHIR (USIA) KEWARGANEGARAAN
1 Alex Meret 1 Kiper 22 Maret 1997 (24) Italia
2 Hubert Idasiak* 16 Kiper 3 Februari 2002 (19) Polandia
3 David Ospina 25 Kiper 31 Agustus 1988 (33) Kolombia
4 Valerio Boffelli* 72 Kiper 4 September 2004 (17) Italia
5 Kevin Malcuit 2 Bek 31 Juli 1991 (30) Perancis
6 Juan Jesus 5 Bek 10 Juni 1991 (30) Brasil
7 Mario Rui 6 Bek 27 Mei 1991 (30) Portugal
8 Amir Rrahmani 13 Bek 24 Februari 1994 (27) Kosovo
9 Giovanni Di Lorenzo 22 Bek 4 Agustus 1993 (28) Italia
10 Kalidou Koulibaly 26 Bek 20 Juni 1991 (30) Senegal
11 Kostas Manolas 44 Bek 14 Juni 1991 (30) Yunani
12 Alessandro Zanoli* 59 Bek 3 Oktober 2000 (20) Italia
13 Davide Costanzo* 74 Bek 4 Juli 2002 (19) Italia
14 Matteo Marchisano* 78 Bek 6 Oktober 2004 (16) Italia
15 Benedetto Barba 80 Bek 27 Januari 2003 (18) Italia
16 Diego Demme 4 Gelandang 21 November 1991 (29) Jerman
17 Eljif Elmas 7 Gelandang 24 September 1999 (21) Makedonia Utara
18 Fabian Ruiz 8 Gelandang 3 April 1996 (25) Spanyol
19 Piotr Zielinski 20 Gelandang 20 Mei 1994 (27) Polandia
20 Stanislav Lobotka 68 Gelandang 25 November 1994 (26) Slovakia
21 Dylan De Pasquale* 76 Gelandang 27 Oktober 2004 (16) Italia
22 Domenico Di Dona 77 Gelandang 10 Juni 2004 (17) Italia
23 Alessandro Spavone 81 Gelandang 10 Mei 2004 (17) Italia
24 Andre-Frank Zambo Anguissa 99 Gelandang 16 November 1995 (25) Kamerun
25 Victor Osimhen 9 Penyerang 29 Desember 1998 (22) Nigeria
26 Hirving Lozano 11 Penyerang 20 Juli 1995 (26) Meksiko
27 Dries Mertens 14 Penyerang 6 Mei 1987 (34) Belgia
28 Matteo Politano 21 Penyerang 3 Agustus 1993 (28) Italia
29 Lorenzo Insigne 24 Penyerang 4 Juni 1991 (30) Italia
30 Adam Ounas 33 Penyerang 11 November 1996 (24) Aljazair
31 Andrea Petagna 37 Penyerang 30 Juni 1995 (26) Italia
32 Giuseppe Ambrosino* 70 Penyerang 10 September 2003 (18) Italia
33 Antonio Pesce* 71 Penyerang 24 Januari 2004 (17) Italia
34 Antonio Cioffi* 73 Penyerang 19 Desember 2002 (18) Italia
35 Giuseppe D'Agostino* 75 Penyerang 11 Mei 2003 (18) Italia
36 Pasquale Marranzino* 79 Penyerang 28 Januari 2004 (17) Italia
37 Antonio Vergara* 82 Penyerang 16 Januari 2003 (18) Italia

Keterangan:
NO: Nomor Urut
NP: Nomor Punggung
*: Pemain List B

https://www.kompas.com/sports/read/2021/09/16/18400028/skuad-napoli-untuk-liga-europa-2021-2022

Terkini Lainnya

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke