Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Daftar Juara Liga Spanyol dalam 20 Tahun Terakhir

KOMPAS.com - La Liga, kompetisi teratas Liga Spanyol, musim 2020-2021 telah memasuki pekan ke-34 alias fase akhir.

Perebutan gelar juara Liga Spanyol musim ini sangat ketat persaingannya.

Sebab, ada empat klub La Liga berpeluang menjadi kampiun, yakni Atletico Madrid, Real Madrid, Barcelona, dan Sevilla.

Puncak klasemen Liga Spanyol saat ini masih diduduki oleh Atletico Madrid dengan koleksi 76 poin.

Posisi kedua ditempati oleh Real Madrid dengan mengumpulkan 74 poin. Kemudian disusul Barcelona di posisi ketiga (71 poin) dan Sevilla (70).

Namun, Barcelona dan Sevilla belum memainkan pertandingan pekan ke-34.

Melihat selisih poin yang tidak begitu jauh, keempat tim sama-sama berpeluang menjadi juara Liga Spanyol.

Adapun pada musim ini, Real Madrid berstatus juara bertahan Liga Spanyol.

Musim lalu, klub berjulukan Los Blancos itu menyegel gelar juara pada pekan ke-37 setelah mengalahkan Villarreal.

Hasil tersebut membuat Real Madrid meraih trofi La Liga yang ke-34, sekaligus menjadi yang terbanyak di Tanah Matador.

Berikut daftar juara Liga Spanyol dalam 20 tahun terakhir:

  • 2019-2020 Real Madrid
  • 2018-2019 Barcelona
  • 2017-2018 Barcelona
  • 2016-2017 Real Madrid
  • 2015-2016 Barcelona
  • 2014-2015 Barcelona
  • 2013-2014 Atletico Madrid
  • 2012-2013 Barcelona
  • 2011-2012 Real Madrid
  • 2010-2011 Barcelona
  • 2009-2010 Barcelona
  • 2008-2009 Barcelona
  • 2007-2008 Real Madrid
  • 2006-2007 Real Madrid
  • 2005-2006 Barcelona
  • 2004-2005 Barcelona
  • 2003-2004 Valencia
  • 2002-2003 Real Madrid
  • 2001-2002 Valencia
  • 2000-2001 Real Madrid

Daftar juara terbanyak Liga Spanyol sepanjang masa:

  1. Real Madrid (34)
  2. Barcelona (26)
  3. Atletico Madrid (10)
  4. Athletic Bilbao (8)
  5. Valencia (6)
  6. Real Sociedad (2)
  7. Real Betis, Sevilla, Deportivo La Coruna (1)

https://www.kompas.com/sports/read/2021/05/02/10000038/daftar-juara-liga-spanyol-dalam-20-tahun-terakhir

Terkini Lainnya

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke