Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Zinedine Zidane Hentikan "Perang" Kata-kata dengan Presiden LaLiga

KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane enggan memperpanjang urusannya dengan Presiden LaLiga Javier Tebas.

Zinedine Zidane dan Javier Tebas beberapa hari yang lalu sempat terlibat "perang" kata-kata.

Semua itu berawal dari keluhan Zidane yang soal jadwal pertandingan Real Madrid di Liga Spanyol.

Pada Minggu (10/1/2021), Real Madrid harus berhadapan dengan Osasuna di tengah badai salju yang menerjang Spanyol.

Laga tersebut berakhir imbang tanpa gol. Zidane menilai bahwa pertandingan tersebut seharusnya ditunda.

"Itu bukan pertandingan sepak bola, seharusnya ditangguhkan. Tapi sekarang sudah berlalu," ucap Zidane, beberapa waktu lalu.

Menanggapi keluhan Zidane, Tebas mengatakan bahwa itu hanyalah alasan pelatih ketika hasil laga tak sesuai dengan harapan.

"Saya melihat banyak alasan dari para pelatih ketika hasilnya tidak sesuai harapan," Tebas menanggapi.

Pertikaian Zidane-Tebas kembali diangkat menjelang laga semifinal Piala Super Spanyol, Real Madrid vs Athletic Bilbao.

Namun, dalam konferensi pers jelang laga, Zidane sudah tidak mau menaggapi komentar terbaru dari sang presiden.

Entrenador asal Perancis itu hanya ingin fokus kepada laga Real Madrid vs Athletic Bilbao.

"Saya tidak akan menanggapinya lagi," ucap Zidane, seperti dikutip dari Marca, Kamis (14/1/2020).

“Itu sudah lewat. Saya sudah memikirkan pertandingan besok, yang menarik minat saya dan para pemain saya," imbuhnya.

"Namu, apa yang saya katakan kemarin itu bukan alasan, melainkan bukti," ucap Zidane.

Laga Real Madrid vs Athletic Bilbao akan dihelat di Stadion Alfredo Di Stefano, Kamis (14/1/2021) atau Jumat dini hari WIB.

Pemenang duel ini bakal bertemu dengan Barcelona di partai final Piala Super Spanyol.

https://www.kompas.com/sports/read/2021/01/14/09000048/zinedine-zidane-hentikan-perang-kata-kata-dengan-presiden-laliga

Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke