Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tanpa Gol Penalti, Cristiano Ronaldo Hanya "Sekelas" Striker Cagliari

KOMPAS.com - Cristiano Ronaldo kembali menunjukkan ketajamannya di Serie A - kasta teratas Liga Italia.

Megabintang asal Portugal itu menyumbangkan dua gol pada laga Juventus vs Atalanta pada pekan ke-32 Liga Italia di Stadion Allianz, Minggu (12/7/2020) dini hari WIB.

Dua gol Ronaldo semuanya dicetak dari titik putih pada menit ke-55 dan 90'.

Sayangnya, kontribusi Ronaldo gagal berbuah kemenangan. Juventus ditahan imbang 2-2 oleh Atalanta.

Bagi Ronaldo, torehan saat melawan Atalanta membuatnya kini menjadi raja penalti di lima liga top Eropa.

Melansir Squawka, Ronaldo mendapat 11 kesempatan penalti di Serie A dan semuanya berbuah gol.

Ia bersaing ketat dengan top skor sementara, Ciro Immobile (Lazio), yang sudah membuat 29 gol.

Namun, apa jadinya jika gol-gol penalti Ronaldo tidak pernah terjadi?

Tanpa penalti, Ronaldo mungkin kesulitan bersaing di dalam perebutan sepatu emas Italia.

Penyerang 35 tahun hanya memiliki koleksi 17 gol di luar penalti.

Jumlah itu sama dengan yang dimiliki oleh striker Cagliari, Joao Pedro.

Joao Pedro telah membukukan 17 gol di Serie A dengan empat di antaranya dari titik putih.

Berikut lima besat top skor Liga Italia: 

1. Ciro Immobile - Lazio - 29 gol (11 penalti)
2. Cristiano Ronaldo - Juventus - 28 gol (11)
3. Romelu Lukaku - Inter Milan - 20 gol (5)
4. Joao Pedro - Cagliari - 17 gol (4)
    Luis Muriel - Atalanta - 17 gol (6)
5. Francesco Caputo - Sassuolo - 16 gol (1)

https://www.kompas.com/sports/read/2020/07/12/17000088/tanpa-gol-penalti-cristiano-ronaldo-hanya-sekelas-striker-cagliari

Terkini Lainnya

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan di Final Piala Asia U23 2024

Internasional
Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

Gratis! Nonton Final Euro 2024 Langsung di Olympiastadion Berlin, Cek Caranya

BrandzView
Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Jadwal Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Timnas U20 Bakal Ikut Turnamen di Perancis

Liga Indonesia
Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Selepas Kalah dari Irak, Timnas U23 Indonesia Dilarang Sentuh Bola

Liga Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Hasil Piala Uber 2024: Ester Menang Sengit, Indonesia Tembus Semifinal!

Badminton
Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Indonesia Diminta Jadi Kandidat Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Basket U19

Sports
Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Indonesia Vs Irak: Laga yang Menyulitkan dan Menentukan di 15 Menit Terakhir

Timnas Indonesia
Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke