Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perhatikan Protokol Penanggulangan Corona di Turnamen Golf Ini

OHIO, KOMPAS.com - Turnamen golf di Ohio, AS memanfaatkan teknologi dalam protokol penanggulangan corona yang diterapkan.

Turnamen itu bertajuk Memorial PGA Tour yang dilaksanakan pada 16-19 Juli 2020.

Direktur Turnamen Dan Sullivan mengatakan dalam presentasinya di media sosial, perhelatan itu menggunakan peranti identifikasi frekuensi radio (RFID).

Dengan teknologi itu, penyelenggara memastikan melindungi semua orang di lokasi.

"Kami memantau secara efektif dan membuat turnamen nyaman bagi semua orang," ujarnya.

Secara teknis, RFID yang ada pada petugas di lapangan akan memiliki akses ke informasi pelacakan.

"Jika area menjadi padat, kami minta orang-orang membubarkan diri," kata Sullivan.

Hal lain yang juga akan dilakukan adalah pengosongan tribun, penggunaan masker dan sebagainya.

"Kami membatasi jumlah penonton dan mereka yang hadir akan diukur suhu badan mereka terlebih dahulu," katanya.

Tak hanya itu, penyelenggara juga akan menempatkan banyak hand sanitizer di lokasi.

"Transaksi keuangan pada saat penyelenggaraan hanya akan dilakukan dengan kartu debet maupun kartu kredit, bukan tunai," kata Dan Sullivan.

https://www.kompas.com/sports/read/2020/05/10/23551968/perhatikan-protokol-penanggulangan-corona-di-turnamen-golf-ini

Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke