Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Syarat untuk Deontay Wilder agar Bisa Tampil Lebih Berbahaya

KOMPAS.com - Mantan petinju, Paulie Malignaggi, mengungkapkan syarat supaya Deontay Wilder bisa lebih berbahaya.

Deontay Wilder wajib memutar otak untuk membuat strategi yang matang melawan Tyson Fury.

Kedua petinju tersebut akan saling bertanding untuk duel ketiga pada sekitar Oktober mendatang.

Duel tersebut kembali diselenggarakan menyusul kekalahan Wilder dari Fury dalam duel kedua.

Wilder menantang Fury setelah mengajukan klausul pertarungan ulang.

Petinju berjuluk The Bronze Bomber itu mempunyai ambisi untuk membawa sabuk juara WBC yang diambil Fury kembali.

Selain itu, Wilder juga ingin memberi kekalahan pertama kepada Fury sebagai bentuk balas dendam.

Kendati demikian, Paulie Malignaggi, mempunyai saran kepada Wilder agar bisa tampil lebih berbahaya.

Menurut pria yang berprofesi sebagai analis tinju ini, Wilder perlu membuat keputusan yang lebih baik dalam duel trilogi.

"Saya tidak berpikir dia bisa melakukan hal yang berbeda secara taktik, tetapi dia dapat menggabungkan potensi yang dia miliki," ucap Malignaggi dilansir BolaSport.com dari Boxing News 24.

"Dia dapat membuat beberapa keputusan cerdas di dalam ring pada waktu-waktu tertentu."

"Saya tidak berpikir mengenai kemampuannya bisa menjadi lebih baik atau buruk, tapi saya pikir jika dia lebih pintar dan membuat keputusan yang tepat, dia mungkin bisa menjadi lebih berbahaya lagi," katanya menjelaskan.

Boxing News 24 menambahkan Wilder bisa lebih berbahaya asalkan tidak menerima pukulan telak dari Fury dalam trilogi.

Selain itu, petinju berusia 34 tahun itu perlu meningkatkan akurasi pukulan.

Salah satu cara bagi Wilder untuk meningkatkan akurasinya adalah dengan lebih fokus memukul tepat di bagian tengah tubuh Fury.

Untuk mendaratkan pukulan tepat ke kepala Fury itu sangat sulit karena pergerakannya. (Fauzi Handoko Arif)

https://www.kompas.com/sports/read/2020/04/29/21000008/syarat-untuk-deontay-wilder-agar-bisa-tampil-lebih-berbahaya

Terkini Lainnya

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke