Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aspek Teks Laporan Hasil Observasi, Struktur, dan Contohnya

Kompas.com - 24/08/2023, 00:30 WIB
Arfianti Wijaya,
Serafica Gischa

Tim Redaksi

Deskripsi bagian: 

Walau memiliki peranan yang besar bagi Bumi, sayangnya total luas wilayah hutan tiap tahunnya terus menurun.

Sebagian besar disebabkan oleh aktivitas manusia, seperti penebangan hutan, pembukaan lahan, hingga alih fungsi lahan. 

Deskripsi manfaat: 

Dalam ekosistem, peran hutan sangatlah banyak. Salah satunya menjadi habitat alami bagi sejumlah flora dan fauna. 

Hutan juga berfungsi sebagai penghasil oksigen yang dibutuhkan makhluk hidup untuk mempertahankan keberlangsungan hidupnya. 

Manfaat yang dimiliki hutan ini, diharapkan mampu menyadarkan kita para manusia, untuk menjaga serta melestarikan hutan. Karena hutan bukan hanya milik kita, tetapi seluruh makhluk hidup di permukaan bumi.  

Baca juga: Ciri-ciri Teks Laporan Hasil Observasi

 

(Sumber:KOMPAS.com/Vanya Karunia Mulia Putri)

 

Referensi:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com