Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jawaban dari Soal "Rumus Pada Program Microsoft Excel Diawali Tanda"

KOMPAS.com - Untuk menghitung data-data angka pada lembar kerja Excel, kita menggunakan rumus.

Dilansir dari buku Cara Mudah Menggunakan Microsoft Excel 2010 (2013) oleh Pandapotan Sianipar, pada sel tidak ditampilkan rumus tersebut ketika dimasukkan ke dalam sel, tetapi nilai hasil perhitungan rumus tersebut.

Berikut pertanyaan mengenai rumus pada Microsoft Excel:

Pertanyaan

Rumus pada program aplikasi Microsoft Excel diawali dengan tanda ....

Jawab:

Rumus pada program aplikasi Microsoft Excel diawali dengan tanda sama dengan atau "=".

Dikutip dari buku Membangun Rumus dan Fungsi pada Microsoft Excel 2007, 2010, dan 2013 (2015) oleh Madcoms, rumus di Excel selalu dimulai dengan tanda sama dengan.

Cara penulisannya yakni dengan memilih sel atau ketik alamatnyadi sel yang dipilih.

Berikut beberapa rumus dan fungsi dari Microsoft Excel:

  • = SUM

Fungsi ini digunakan untuk menjumlahkan data-data numerik.

  • =AVERAGE

Fungsi ini digunakan untuk menghasilkan nilai rata-rata dari sederetan argumen.

  • =COUNT

Fungsi COUNT digunakan untuk menghitung jumlah sel yang berisi data numerik dari sebuah range.

  •  =MAX

Fungsi MAX digunakan untuk mencari nilai terbesar dari sekumpulan bilangan. Nilai terbesar yang dimaksud adalah nilai terbesar pertama dari sekumpulan bilangan yang terpilih.

  •  =MIN

Fungsi min digunkan untuk menghasilkan nilai terkecil dari sederetan bilangan.

Itulah penjelasan mengenai penulisan dan fungsi dari rumus di Microsoft Excel.

https://www.kompas.com/skola/read/2024/05/02/173801669/jawaban-dari-soal-rumus-pada-program-microsoft-excel-diawali-tanda

Terkini Lainnya

36 Suara Hewan dalam Bahasa Jawa

36 Suara Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
95 Nama Anak Hewan dalam Bahasa Jawa

95 Nama Anak Hewan dalam Bahasa Jawa

Skola
Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Skola
Mengenal Sel dan Mikroskop

Mengenal Sel dan Mikroskop

Skola
Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Skola
Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Skola
Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Skola
Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Skola
Budi Daya Tanaman Obat

Budi Daya Tanaman Obat

Skola
Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Skola
50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke