Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Perbedaan Since dan For, serta Penggunaannya dalam Bahasa Inggris

KOMPAS.com – Kata since dan for dalam Bahasa Inggris digunakan untuk menunjukkan dimulainya sesuatu. Apakah perbedaan since dan for dan bagaimana penggunaannya dalam Bahasa Inggris? Berikut adalah penjelasannya!

Perbedaan since dan for adalah for menunjukkan periode waktu atau kapan dimulainya sesuatu hingga berakhirnya. Sedangkan, since menunjukkan titik waktu atau kapan sesuatu dimulai.

Dilansir dari Cambridge Dictionary, for digunakan untuk periode waktu di masa lalu, masa sekarang, dan juga masa depan. Sedangkan, since digunakan dengan suatu titik di masa lalu namun tidak untuk menunjukkan periode waktu.

Contoh kalimat menggunakan for

Dalam Bahasa Inggris, for digunakan sebagai preposisi dan diikuti oleh periode waktu. Contoh kalimat menggunakan for adalah:

Contoh kalimat menggunakan since

Dalam Bahasa Inggris, since digunakan sebagai preposisi dan diikuti oleh suatu titik waktu. Contoh kalimat menggunakan since adalah:

  • They’ve lived in Bandung since 2021 (Mereka sudah tinggal di Bandung sejak 2021).
  • She has been studying since 9am (Dia sudah belajar sejak jam 9 pagi).
  • He has been here since 7am (Dia sudah di sini sejak jam 7 pagi).
  • I have known you since you were kid (Aku mengenalmu sejak kau masih kecil).
  • My mother has been working as a nurse since 2001 (Ibuku bekerja sebagai perawat sejak 2001).
  • I haven’t seen him since graduation day (Aku tidak pernal melihatnya sejak hari kelulusan).
  • My little brother has been in hospital since last night (Adikku berada di rumah sakit sejak malam).

https://www.kompas.com/skola/read/2023/02/02/193000269/perbedaan-since-dan-for-serta-penggunaannya-dalam-bahasa-inggris

Terkini Lainnya

Apa itu Jemblung sebagai Drama Rakyat Jawa?

Apa itu Jemblung sebagai Drama Rakyat Jawa?

Skola
Garapan dan Problematika Kethoprak

Garapan dan Problematika Kethoprak

Skola
Mengenal Ragam Pementasan Kethoprak

Mengenal Ragam Pementasan Kethoprak

Skola
Ukara Sesanti Bahasa Jawa

Ukara Sesanti Bahasa Jawa

Skola
Kearifan Lokal Rumah Tradisional Jawa

Kearifan Lokal Rumah Tradisional Jawa

Skola
Aspek Pendidikan dalam Pementasan Drama Jawa

Aspek Pendidikan dalam Pementasan Drama Jawa

Skola
Mencermati Simbol Kehidupan dalam Drama Jawa

Mencermati Simbol Kehidupan dalam Drama Jawa

Skola
Struktur Pertunjukan Ludruk

Struktur Pertunjukan Ludruk

Skola
Mengenal Apa Itu Wayang Wong

Mengenal Apa Itu Wayang Wong

Skola
Passive Voice dalam Future Perfect Tense

Passive Voice dalam Future Perfect Tense

Skola
Intensifier: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Intensifier: Pengertian, Jenis, dan Contohnya

Skola
Adverb Phrase: Frasa Kata Keterangan dalam Bahasa Inggris

Adverb Phrase: Frasa Kata Keterangan dalam Bahasa Inggris

Skola
Passive Voice dalam Present Perfect Continuous Tense

Passive Voice dalam Present Perfect Continuous Tense

Skola
Jawaban dari Soal 'Di Bawah Ini Adalah Contoh Media Penyimpanan'

Jawaban dari Soal "Di Bawah Ini Adalah Contoh Media Penyimpanan"

Skola
Jawaban dari Soal 'Perangkat yang Berfungsi Menampilkan Gambar'

Jawaban dari Soal "Perangkat yang Berfungsi Menampilkan Gambar"

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke