Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Rangkuman Soal dan Jawaban Belajar dari Rumah TVRI 21 Juli 2020 SD Kelas 1-4

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah TVRI pada Selasa, 21 Juli 2020 membahas Organ Gerak pada Hewan dan Manusia untuk siswa SD kelas 4-6.

Dalam tayangan tersebut, terdapat dua pertanyaan. berikut soal dan jawabannya:

Soal 1: Sebutkan masing-masing 5 contoh (selain yang di dalam video) hewan vertebrata dan invertebrata dengan cara gerak yang berbeda-beda!

Jawaban:

  • Vertebrata

Hewan vertebrata adalah hewan yang memiliki tulang belakang. Contoh hewan vertebrata dan cara geraknya, yakni:

  • Invertebrata

Hewan invertebrata adalah hewan yang tidak memiliki tulang belakang. Contoh hewan invertebrata dan cara geraknya, yaitu:

  1. Laba-laba bergerang dengan kaki
  2. Bintang laut bergerak dengan kaki-kai tabung
  3. Udang bergerak dengan kaki
  4. Ubur-ubur bergerak dengan tentakel
  5. Gurita bergerak dengan tentakel
  6. Lintah bergerak dengan otor perut

Soal 2: Buat model sederhana alat gerak manusia berupa wayang. Tulis juga langkah-langkah pembuatannya!

Jawaban:

Berikut cara membuat wayang kerangka manusia dari kardus, yaitu:

https://www.kompas.com/skola/read/2020/07/21/060000669/rangkuman-soal-dan-jawaban-belajar-dari-rumah-tvri-21-juli-2020-sd-kelas-1

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke