Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bangun Sejumlah Gedung, Polda Bangka Belitung Terima Hibah Rp 11,3 Miliar

Dana pembangunan berasal dari hibah pemerintah daerah melalui Dinas Pekerjaan Umum Penataan Ruang dan Perumahan Rakyat Kawasan Permukiman (PUPRPRKP) senilai Rp 11,3 miliar.

"Apresiasi setinggi-tingginya, khususnya kepada pemprov yang telah membantu memberikan hibah dana pembangunan di Polda Bangka Belitung," kata Kepala Polda Bangka Belitung Irjen Yan Sultra saat peletakan batu pertama, Selasa (14/2/2023).

Proyek pembangunan terdiri dari gedung Dit Reskrimsus dengan lebar bangunan 12x28, 3 lantai dan luas bangunan 1.008 meter persegi senilai Rp 5,8 miliar.

Kemudian gedung Bhayangkari lebar bangunan 15x15, 2 lantai dan luas 450 meter persegi dengan anggaran Rp 3,4 miliar.

Revitalisasi lapangan apel luas area 50x50 = 2.500 meter persegi dengan anggaran Rp 1,5 miliar dan rehab sel tahanan menjadi ruang kerja Satker Bidkeu dengan lebar bangunan 244,3 meter persegi senilai Rp 516 juta.

Proses lelang dilaksanakan pada Februari 2023.

"Saya berharap pembangunan ini dapat berjalan sesuai dengan waktunya dan untuk para pengawas, supaya mengawasi secara detail proses pembangunan gedung," pesan Yan Sultra.

Yan menuturkan, pembangunan gedung merupakan salah salah satu bentuk sinergitas pemerintah daerah dengan Polri khususnya Polda Kepulauan Bangka Belitung dalam memberikan pelayanan hukum kepada masyarakat yang merupakan tanggung jawab bersama.

Seiring dengan program presisi yakni perubahan teknologi kepolisian modern di era police 4.0, peningkatan kualitas pelayanan publik Polri yang terintegrasi.

"Tugas pokok kepolisian yang telah diamanatkan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2002 tentang Polri adalah memberikan perlindungan, pengayoman dan pelayanan kepada masyarakat," pungkas jenderal bintang dua itu.

https://www.kompas.com/properti/read/2023/02/15/133000321/bangun-sejumlah-gedung-polda-bangka-belitung-terima-hibah-rp-11-3

Terkini Lainnya

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Lhokseumawe: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Lhokseumawe: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Produk Conwood Terverifikasi Komponen Dalam Negeri 67 Persen

Produk Conwood Terverifikasi Komponen Dalam Negeri 67 Persen

Berita
[POPULER PROPERTI] Pelempar Batu KA Pasundan Terancam Penjara Seumur Hidup

[POPULER PROPERTI] Pelempar Batu KA Pasundan Terancam Penjara Seumur Hidup

Berita
Ikut Konferensi KA se-Asia Pasifik, KAI Perluas Jaringan Internasional

Ikut Konferensi KA se-Asia Pasifik, KAI Perluas Jaringan Internasional

Berita
Kementerian PUPR Buka Pendaftaran Pengurus LPJK 2025-2028 Mulai 3 Juni

Kementerian PUPR Buka Pendaftaran Pengurus LPJK 2025-2028 Mulai 3 Juni

Berita
Jika Terpilih Jadi Gapensi I, Agus Gendroyono Rela Mundur dari LPJK

Jika Terpilih Jadi Gapensi I, Agus Gendroyono Rela Mundur dari LPJK

Berita
Ada Tawaran Rumah Bebas Risiko Penyakit Jantung di Serpong

Ada Tawaran Rumah Bebas Risiko Penyakit Jantung di Serpong

Hunian
Pelaku Pelemparan Batu KA Pasundan Terancam Penjara Seumur Hidup

Pelaku Pelemparan Batu KA Pasundan Terancam Penjara Seumur Hidup

Berita
5 Tanda yang Muncul Bila Jika Anda Terlalu Berlebihan Menyiram Tanaman

5 Tanda yang Muncul Bila Jika Anda Terlalu Berlebihan Menyiram Tanaman

Tips
AG Melaju Caketum Gapensi 2024-2029 Usai Diminta Berkali-kali

AG Melaju Caketum Gapensi 2024-2029 Usai Diminta Berkali-kali

Berita
Tahun 2026, Museum Karya Seniman Jepang dan Indonesia Hadir di Nuanu Bali

Tahun 2026, Museum Karya Seniman Jepang dan Indonesia Hadir di Nuanu Bali

Berita
Klaim Hutama Karya soal Induksi Elektromagnetik Penyebab Besi Jatuh di Jalur MRT, Tak Bisa Dibuktikan

Klaim Hutama Karya soal Induksi Elektromagnetik Penyebab Besi Jatuh di Jalur MRT, Tak Bisa Dibuktikan

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Banda Aceh: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Banda Aceh: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Uang Tapera Bisa Diambil Saat Pekerja Mandiri Berumur 58 Tahun

Uang Tapera Bisa Diambil Saat Pekerja Mandiri Berumur 58 Tahun

Berita
Soal Besi Jatuh di Jalur MRT, Hutama Karya Dianggap Tak Punya Analisis Risiko Kecelakaan

Soal Besi Jatuh di Jalur MRT, Hutama Karya Dianggap Tak Punya Analisis Risiko Kecelakaan

Berita
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke