Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Program “Lebaran Sehat” LG Sasar Tiga TPS di Surabaya

Kompas.com - 01/05/2023, 09:57 WIB
LG menghelat aksi sosial bertajuk “Lebaran Sehat” di tiga lokasi tempat pengelolaan sampah (TPS) Surabaya DOK. LGLG menghelat aksi sosial bertajuk “Lebaran Sehat” di tiga lokasi tempat pengelolaan sampah (TPS) Surabaya
Editor Sheila Respati

Parapuan.co -  PT LG Electronics Indonesia (LG) menghelat aksi sosial bertajuk “Lebaran Sehat” di tiga lokasi tempat pengelolaan sampah (TPS) Surabaya, yakni TPS Kembang Kuning, TPS Putat Jaya dan TPS Joyoboyo pada 26-28 April 2023.

President of LG Electronics Indonesia Lee Tae-jin mengatakan, kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen LG untuk mendukung perbaikan kesehatan masyarakat, khususnya mereka yang tinggal di sekitar wilayah TPS.

“Sejalan dengan suasana Lebaran, melalui kegiatan ini kami ingin berbagi sedikit kebahagiaan kepada warga yang membutuhkan,” ujar Lee Tae-Jin seperti dikutip dari rilis resmi, Jumat (28/4/2023).

Terdapat dua agenda yang dilakukan LG selama kegiatan LG Lebaran Sehat berlangsung. Agenda pertama dilakukan dengan membagikan sejumlah paket makanan yang dirancang bersama ahli gizi untuk memenuhi kebutuhan nutrisi yang seimbang.

Selanjutnya, agenda LG Lebaran Sehat dilanjutkan dengan pemeriksaan kesehatan masyarakat, khususnya pada anak-anak.

Baca Juga: Percantik Ruangan dengan TV OLED Estetik LG Posé

Pemeriksaan dilakukan oleh dokter dari Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) yang ada disekitar area TPS, lalu dilanjutkan dengan pembagian vitamin dan suplemen, serta pendidikan kesehatan bagi orangtua.

Lewat kegiatan ini, Branch Manager LG Electronics Indonesia for Surabaya Area Victorio Mandolang berharap agar masyarakat di tiga lokasi TPS dapat memiliki pengetahuan yang cukup akan pentingnya pemeriksaan kesehatan rutin sebagai modal awal untuk mengubah hidup mereka.

“Kami menyadari kegiatan ini tidak akan pernah cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Namun, kami harap kedua agenda tersebut dapat mendorong kesadaran akan pentingnya makanan bergizi dan pemeriksaan kesehatan rutin,” ujarnya.

Ke depan, Victorio mengatakan bahwa LG akan terus melakukan dan mengembangkan berbagai aksi sosial dengan tiga fokus utama, yakni kesehatan, pendidikan, dan lingkungan hidup.

“Ketiga fokus utama ini merupakan upaya nyata perusahaan untuk mendukung program pemerintah dalam peningkatan kualitas hidup masyarakat,” tutupnya.


Terkini Lainnya

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

Inarah Syarafina Debut Penyutradaraan Film Panjang Lewat Temurun

PARAPUAN
Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

Perdebatan Man VS Bear Viral di TikTok, Ini Alasan Perempuan Lebih Memilih Beruang

PARAPUAN
Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

Cocok untuk Perempuan Karier, Ini Rekomendasi Parfum Pilihan PARAPUAN

PARAPUAN
Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

Bisa Tambah Penghasilan, Ini 3 Ide Bisnis yang Bisa Dicoba Pekerja Perempuan

PARAPUAN
Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

Pengusaha Pemula Wajib Tahu, Ini Sumber Modal Bisnis dan Strategi Dapatkan Pendanaan

PARAPUAN
3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

3 Cara Bijak Kumpulkan Dana Pendidikan Anak dan Strategi Melakoninya

PARAPUAN
Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

Praktis Dipakai, Ini Rekomendasi Sepatu Nyaman untuk Jalan Kaki

PARAPUAN
Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

Kulit Kepala Berminyak dan Ketombean? Ini Rekomendasi Perawatannya

PARAPUAN
 Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

Studi BCG dan Stellar Women: 70 Persen Perempuan Pelaku UMKM Kesulitan Mencari Mentor dalam Berbisnis

PARAPUAN
Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

Netflix Rilis Jadwal Tayang dan Trailer Film Monster, Full Tanpa Dialog

PARAPUAN
Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

Rekomendasi Hotel Bintang 5 untuk “Me Time” di Jakarta

PARAPUAN
Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

Ikuti Tren, Ganti Cat Rumah dengan Warna-warna yang Sedang Populer Ini

PARAPUAN
Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

Panduan Memakai Silicone Sealant untuk Atasi Kebocoran dan Keretakan di Rumah

PARAPUAN
3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

3 Tokoh Perempuan Kuat di Film Indonesia, Ada Sosok Anggini di Wiro Sableng

PARAPUAN
Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

Tampil Modis dan Fashionable dengan Padu Padan Baju Setelan

PARAPUAN
Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

Rahasia Kulit Glowing: Rajin Sarapan dengan 5 Makanan Ini

PARAPUAN
Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

Berapa Lama Hair Botox Bisa Atasi Masalah Rambut? Ini Jawabannya

PARAPUAN
Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

Liburan ke Jogja Pertama Kali, Wajib Kunjungi 5 Destinasi Wisata Ini

PARAPUAN
Jangan Tergiur Harga Murah! Ini  Bahaya Pakai Behel Abal-abal

Jangan Tergiur Harga Murah! Ini Bahaya Pakai Behel Abal-abal

PARAPUAN
Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

Kronologi Anissa Aziza Diikuti Orang Tak Dikenal Saat Belanja Sendirian di Mall

PARAPUAN
Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

Cerita Aktris Perjuangkan Kariernya, Intip Sinopsis Drakor Beauty and Mr. Romantic

PARAPUAN
Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

Komunitas e-Sport Ro8 Sediakan Fasilitas Belajar hingga Bersosialisasi Antar Gamers

PARAPUAN
Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

Sambut Hari Lebaran, Astra Otoshop Bagi-bagi Hadiah Lewat Program Ramadhan Ekstra

PARAPUAN
Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

Segar untuk Buka Puasa, Simak Tips Mudah Bikin Hwachae Minuman ala Korea

PARAPUAN
Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

Rawda Umroh Bandung Hadirkan Paket Umrah dengan Harga Ramah di Kantong

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com