Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Outfit Kate Middleton saat Hadiri Pertandingan Olahraga Curi Perhatian

Kompas.com - 13/07/2021, 09:15 WIB
Editor Aulia Firafiroh

Parapuan.co - Baru-baru ini gaya fashion Kate Middleton berhasil mencuri perhatian saat hadiri dua acara olahraga sekaligus yaitu acara tenis Wimbledon dan acara sepak bola Euro Championships

Ibu tiga anak itu tampak modis dengan mengenakan dua ansambel elegan untuk setiap penampilannya.

Pada penampilan pertama, saat menyaksikan pertandingan tenis final putra antara Novak Djokovic dan Matteo Berrettini, The Duchess of Cambridge ini mengenakan gaun merah muda dengan ikatan pinggang yang bergaya ala retro.

Ia tampak anggun dan modis dengan balutan gaun merek Beulah London.

Baca juga: Gaya Fashion Para Tokoh Gossip Girl 2007 Mulai dari Tidak Berkesan hingga Paling Ikonik

Detail baju yang dikenakan Kate Middleton menampilkan garis leher tinggi, lengan pendek, dan rok menjuntai sehingga memberikan kesan manis dan sopan.

Usai acara Wimbledon selesai, Kate Middleton kemudian menyaksikan pertandingan sepak bola kejuaraan Euro EUFA 2020.

Saat itu ia menghadiri pertandingan sepak bola antara Italia dan Inggris bersama suaminya Pangeran William dan putranya Pangeran George.

Pada penampilan keduanya ini, Kate Middleton tampak elegan daan rapi dengan mengenakan blazer putih, celana jeans gelap, dan anting manik-manik dari Blaiz.

Baca juga: Patut Dicoba, Inspirasi Gaya Fashion Feminin Blair Waldorf 'Gossip Girl'

Dari dua penampilan Kate Middleton saat menghadiri dua acara olahraga yang berbeda, mana nih yang Kawan Puan paling sukai? (*) 

Sumber

Terkini Lainnya

Mengenal Invoice Digital, Teknologi Terintegrasi untuk UMKM

Mengenal Invoice Digital, Teknologi Terintegrasi untuk UMKM

PARAPUAN
7 Tips Liburan Hemat ke Maldives, Pencinta Wisata Laut Wajib Tahu

7 Tips Liburan Hemat ke Maldives, Pencinta Wisata Laut Wajib Tahu

PARAPUAN
Cek Peluang Karier Perhotelan dan Pariwisata Bali di Situs HHRMA Bali

Cek Peluang Karier Perhotelan dan Pariwisata Bali di Situs HHRMA Bali

PARAPUAN
Mengenal Mystery Manicure, Layanan Nail Art Unik di Capriques

Mengenal Mystery Manicure, Layanan Nail Art Unik di Capriques

PARAPUAN
Kolaborasi BONIA dan Stop’N’Go Sediakan Layanan Reparasi Ekspres Beragam Produk Berbahan Kulit

Kolaborasi BONIA dan Stop’N’Go Sediakan Layanan Reparasi Ekspres Beragam Produk Berbahan Kulit

PARAPUAN
8 Rekomendasi Model Blouse ala Korea yang Wajib Kamu Punya

8 Rekomendasi Model Blouse ala Korea yang Wajib Kamu Punya

PARAPUAN
Persiapan Pelari Perempuan saat Ikut Kompetisi Trail Run seperti Dieng Caldera Race

Persiapan Pelari Perempuan saat Ikut Kompetisi Trail Run seperti Dieng Caldera Race

PARAPUAN
Dieng Caldera Race 2024: Petualangan Lari dan Mendaki yang Tak Terlupakan bagi Pelari Perempuan

Dieng Caldera Race 2024: Petualangan Lari dan Mendaki yang Tak Terlupakan bagi Pelari Perempuan

PARAPUAN
Martha Tilaar Group Gelar Future Beauty Talks 2024, Bahas Tren Dunia Kecantikan dan Personal Care

Martha Tilaar Group Gelar Future Beauty Talks 2024, Bahas Tren Dunia Kecantikan dan Personal Care

PARAPUAN
Tipis dan Powerful, Laptop AI ASUS Zenbook S13 OLED UX5304 Bisa Jadi Andalan untuk Kerja Remote

Tipis dan Powerful, Laptop AI ASUS Zenbook S13 OLED UX5304 Bisa Jadi Andalan untuk Kerja Remote

PARAPUAN
Di Dalam Secangkir Teh Hangat, Ada Peran Penting Petani Perempuan

Di Dalam Secangkir Teh Hangat, Ada Peran Penting Petani Perempuan

PARAPUAN
6 Wahana Seru di Vin Wonders Nam Hoi An Vietnam yang Wajib Kamu Coba

6 Wahana Seru di Vin Wonders Nam Hoi An Vietnam yang Wajib Kamu Coba

PARAPUAN
Trail Run dengan Pesona Alam Indah Wonosobo di Dieng Caldera Race 2024

Trail Run dengan Pesona Alam Indah Wonosobo di Dieng Caldera Race 2024

PARAPUAN
Lokasinya Strategis, Hunian Baru Cluster Ashoka dari Samara Land Resmi Dibuka

Lokasinya Strategis, Hunian Baru Cluster Ashoka dari Samara Land Resmi Dibuka

PARAPUAN
 Mau Situs E-Sport Punya Banyak Pembaca dan Terindeks di Google? Begini Tipsnya

Mau Situs E-Sport Punya Banyak Pembaca dan Terindeks di Google? Begini Tipsnya

PARAPUAN
Bigo Live Terapkan 3 Strategi untuk Jamin Keamanan dan Kenyamanan Pengguna

Bigo Live Terapkan 3 Strategi untuk Jamin Keamanan dan Kenyamanan Pengguna

PARAPUAN
Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

Tunjang Produktivitas, ASUS Zenbook DUO (UX8406) Hadir dengan Fitur AI

PARAPUAN
Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

Penting untuk Kesejahteraan Masa Tua, Perencana Keuangan Bagikan Tips Atur Dana Pensiun

PARAPUAN
Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

Hindari Boncos, Ini Cara Cerdas Ibu Milenial Atur Keuangan Menurut Ahli

PARAPUAN
Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

Tingkatkan Harapan Hidup, Kenali Teknologi Terkini Pengobatan Kanker Darah

PARAPUAN
Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

Kolaborasi dengan Henny Harun, Skindoze Luncurkan HIT REWIND! Granactive Retinoid Night Serum

PARAPUAN
Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

Indonesia Resmi Jadi Tuan Rumah Kongres Intercolor Edisi Spring/Summer 2026

PARAPUAN
Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

Liburan Hemat! Begini Tips Booking Kamar Hotel dengan Harga Promo

PARAPUAN
Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

Ilmuwan Perempuan Lawan Diskriminasi, Ini Sinopsis Lessons in Chemistry

PARAPUAN
Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

Punya Mobilitas Tinggi, Pengendara Perempuan Kini Bisa Lebih Tenang Karena 10 Fitur Mitsubishi Xforce Ini

PARAPUAN
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com