Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

MotoGP 2023, Marquez Masih Sejalan dengan Filosofi Honda

Kompas.com - 21/03/2023, 15:20 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Menjelang MotoGP 2023, Alberto Puig merasa bahwa Marc Marquez masih sejalan dengan filosofi Honda.

MotoGP 2023 tinggal menghitung hari. Seri pertama musim ini bakal digelar di Sirkuit Internasional Alrgave, Portugal, akhir pekan ini.

Rangkaian seri MotoGP Portugal 2023 dijadwalkan berlangsung pada 24-26 Maret 2023, mulai dari latihan bebas, sprint race, hingga balapan.

Sebelum berkompetisi, tim-tim peserta MotoGP 2023, tak terkecuali Repsol Honda, sudah melakukan pengujian motor pada sesi tes resmi pramusim.

Baca juga: Total Kekayaan dan Proyeksi Pendapatan Marc Marquez pada MotoGP 2023

Tes terakhir digelar di Sirkuit Algarve, tetapi Marc Marquez belum menemukan hasil yang diinginkan.

The Baby Alien masih kurang puas lantaran hanya mampu bertengger di urutan ke-14 dalam gabungan hasil tes pramusim.

Marquez mencatat waktu lap terbaik 1 menit 38,778 detik, terpaut 0,8 detik dari rider tercepat Francesco Bagnaia (Ducati).

Keraguan mulai menyelimuti Honda dan Marquez yang masih menjadi kekuatan utama.

Baca juga: Aroma Keretakan Marc Marquez dengan Honda, Isu Pindah Mengalir

Manajer Repsol Honda Alberto Puig mengakui bahwa timnya masih kesulitan mengembangkan performa RC213V hingga tes pramusim MotoGP 2023 berakhir.

Dengan kondisi seperti ini, Puig tidak akan berekspekasti tinggi untuk bisa meraih hasil baik.

Kendati demikian, Puig masih yakin potensi dan kemampuan Marquez bisa menutupi kekurangan RC213V saat turun pada sesi balapan nanti.

Menurutnya, hal yang terpenting saat ini adalah Marquez masih sejalan dengan filosofi Honda untuk tidak menyerah.

Baca juga: Jadwal MotoGP 2023, Seri Pertama Digelar Pekan Ini

"Dia akan menunjukkan pengalaman dan potensinya," kata Puig, dikutip dari Motosan, Selasa (21/3/2023).

"Kami realistis dalam hal waktu, dan kami masih jauh dari pebalap-pebalap yang luar biasa," imbuh pria asal Spanyol itu.

"Ini fakta dan realita, juga realitanya filosofi Honda adalah pantang menyerah," ujar Puig. (Agung Kurniawan).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Hasil Final Piala Thomas 2024: Ginting Takluk dari Shi Yu Qi, Indonesia 0-1 China

Badminton
Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Alasan di Balik PSM Tak Konsisten Sepanjang Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Courtois Kembali Main Bela Real Madrid, Catat Clean Sheet

Liga Spanyol
Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Line Up dan Link Live Streaming Final Piala Thomas 2024 Indonesia Vs China

Badminton
Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Run The City Medan Diikuti 1.000 Pelari, Usung Konsep Point to Point

Liga Indonesia
Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Greysia Polii Bangga Tim Uber 2024, Angkat Perempuan Indonesia

Badminton
Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Bangga Bisa Tampil di Final, Siti/Ribka Akui Keunggulan Ganda China

Badminton
Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Hasil Final Piala Uber 2024: Ester Kalah, Indonesia Runner-up

Badminton
Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Cetak Sejarah, Girona akan Main di Liga Champions untuk Pertama Kali

Liga Spanyol
Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Top Skor Liga Inggris: Cetak Quattrick, Haaland Teratas dengan 25 Gol

Liga Inggris
Inter Miami Vs NYRB: Messi 5 Assist dan Menggila, Pecahkan 2 Rekor MLS

Inter Miami Vs NYRB: Messi 5 Assist dan Menggila, Pecahkan 2 Rekor MLS

Liga Lain
Maarten Paes Tahan Penalti Bernardeschi tetapi Kena Gol Kelas Dunia

Maarten Paes Tahan Penalti Bernardeschi tetapi Kena Gol Kelas Dunia

Timnas Indonesia
Hasil Final Uber Cup 2024: Siti/Ribka Kandas 2 Gim Langsung, Indonesia 0-2 China

Hasil Final Uber Cup 2024: Siti/Ribka Kandas 2 Gim Langsung, Indonesia 0-2 China

Badminton
Real Madrid Juara Liga Spanyol, Luka Modric Ukir Sejarah Langka

Real Madrid Juara Liga Spanyol, Luka Modric Ukir Sejarah Langka

Liga Spanyol
Hasil Final Piala Uber 2024: Gregoria Kalah, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China

Hasil Final Piala Uber 2024: Gregoria Kalah, Indonesia Tertinggal 0-1 dari China

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com