Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Penghibur untuk Valentino Rossi yang Akhiri MotoGP 2020 di Peringkat Ke-15

Dia mengoleksi 66 poin, tertinggal 105 angka dari sang pemuncak klasemen MotoGP, Joan Mir (Suzuki Ecstar).

Bagi Rossi, ini merupakan pencapaian terburuk selama berkarier di kelas MotoGP sejak 2002.

Sebelum ini, pencapaian terburuk Rossi adalah finis di peringkat ketujuh klasemen.

Rossi pernah menduduki peringkat ketujuh pada musim 2011 bersama Ducati dan 2019 di bawah naungan Yamaha.

Pada musim ini, performa Rossi kembali anjlok. Situasi tersebut tak lepas dari beberapa kendala yang dia hadapi.

Rossi sempat tidak bisa mengikuti dua seri balapan karena dinyatakan positif Covid-19.

Selain itu, dia berkali-kali tertimpa sial dengan gagal mencapai finis dan pulang tanpa raihan poin.

Namun, di balik musim buruk Valentino Rossi, terdapat satu hal yang bisa menjadi penghibur Rossi.

Penghibur itu bukan datang dari dunia kelas premier MotoGP, melainkan Moto2.

Di kelas Moto2, tim Sky Racing VR46 milik Valentino Rossi sukses merebut gelar tim terbaik.

Predikat tersebut menjadi milik Sky Racing VR46 setelah memimpin klasemen tim dengan koleksi 380 poin.

Sky Racing VR46 mengungguli Estrella Galicia, yang menduduki peringkat kedua dengan raihan 113 poin.

Pencapaian ini tak lepas dari peran dua pebalap andalan Sky Racing VR46, Luca Marini dan Marco Bezzecchi.

Luca Marini yang dikenal sebagai adik tiri Rossi, finis di peringkat kedua klasemen Moto2 setelah mengoleksi 196 poin.

Dia hanya tertinggal sembilan poin dari juara dunia kelas Moto2, Enea Bastianini dari Italtrans Racing Team.

Sementara itu, Marco Bezzecchi menduduki peringkat keempat dengan raihan 184 poin.

https://www.kompas.com/motogp/read/2020/11/23/09200058/penghibur-untuk-valentino-rossi-yang-akhiri-motogp-2020-di-peringkat-ke-15

Terkini Lainnya

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Timnas Indonesia
Guinea Masuk Grup 'Neraka' Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Guinea Masuk Grup "Neraka" Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap 'Sulit' Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap "Sulit" Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Internasional
Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke