Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kabar MotoGP, Pol Espargaro Dapat Tugas untuk Kalahkan Marc Marquez

KOMPAS.com - Pebalap asal Spanyol, Pol Espargaro, dipastikan berlabuh ke tim Repsol Honda pada MotoGP 2021.

Espargaro akan menggantikan posisi Alex Marquez yang bergabung ke tim satelit LCR Honda musim depan.

Dalam wawancaranya bersama AS, Espargaro menyebut, berlabuh ke Repsol Honda bukan merupakan keputusan yang mudah.

"Hampir mustahil mengatakan 'tidak' kepada Honda," ucap Espargaro, dikutip dari GP One.

"Ini bukan keputusan yang dibuat selama satu malam, baik dari Honda maupun dari saya, karena saya memikirkan pro dan kontra," kata pebalap berusia 29 tahun itu.

Namun, lanjut Espargaro, dia akan menyesal jika kesempatan itu tidak diambil.

"Jika saya menolak tawaran Honda, saya akan menyesalinya saat pensiun," tuturnya.

"Pada akhirnya, musim depan saya akan di Honda, ini merupakan ambisi personal saya," ucap Espargaro.

Musim depan, Espargaro akan satu tim dengan juara MotoGP enam kali, Marc Marquez.

Akan tetapi, Espargaro justru mendapatkan tugas untuk mengalahkan Marquez.

"Sebagaimana kita ketahui, tantangan terbesar bagi seorang pebalap untuk mengalahkan yang tercepat dan ini akan menjadi tugas saya," kata pebalap yang saat ini memperkuat KTM itu.

"Honda tidak ingin mendatangkan saya untuk menjadi pebalap kedua, tetapi untuk mengalahkan Marc (Marquez)," ucap Espargaro.

https://www.kompas.com/motogp/read/2020/07/14/11200018/kabar-motogp-pol-espargaro-dapat-tugas-untuk-kalahkan-marc-marquez

Terkini Lainnya

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke