Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Keseruan Konser SEVENTEEN di Stadion Madya GBK di Tengah Guyuran Hujan

Kompas.com - 29/12/2022, 11:12 WIB
Firda Janati,
Tri Susanto Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Boy group SEVENTEEN sukses menguncang panggung Stadion Madya Gelora Bung Karno lewwt konser World Tour - Be The Sun in Jakarta pada Rabu (28/12/2022) malam.

Derasnya hujan tidak menyurutkan semangat SEVENTEEN untuk menghibur penggemar mereka, CARAT, yang sudah siap bersenandung bersama.

Baca juga: Penampilan Memukau SEVENTEEN, Selesaikan Konser Terakhir Be The Sun di Tengah Guyuran Hujan

Adapun konser di Stadion Madya GBK ini merupakan yang kedua setelah SEVENTEEN menggelar konser BE The Sun in Jakarta pada November lalu di Indonesian Convention Center (ICE) BSD, Tangerang.

Berikut momen keseruan konser SEVENTEEN yang terekam Kompas.com.

Konser memanas

Pada Rabu, cuaca buruk menerpa Jakarta dan sekitarnya, termasuk juga terjadi di GBK yang mana kawasan tersebut diguyur hujan sejak pagi hingga malam hari.

Namun hal itu menyurutkan antusiasme penggemar untuk menonton konser SEVENTEEN.

Menggunakan jas hujan beragam warna, penggemar atau biasa disebut Carat, kompak menyanyikan lagu-lagu SEVENTEEN yang dimainkan sebelum konser dimulai.

Baca juga: Hujan Deras Saat Konser SEVENTEEN, Mingyu: Kita Basah-basahan Bareng

Situasi semakin memanas kala SEVENTEEN muncul di atas panggung membawakan lagu "HOT" di tengah rintikan hujan.

Penonton tetap berjingkrak ketika menikmati lagu-lagu. Celana, baju hingga sepatu yang telah basah pun tidak menjadi penghalang mereka bergembira bersama.

SEVENTEEN akui senang

Walaupun diguyur hujan, para member SEVENTEEN justru senang bisa menikmati hari-hari terakhir tahun 2022 bersama CARAT Indonesia.

"Hari ini banyak banget turun hujan, tapi kami setiap konser pasti basah, sekarang bareng-bareng semua kita basah basahan," kata Mingyu.

Leader SEVENTEEN, S'Coups juga mengaku bahagia bisa menikmati akhir tahun bersama penggemar dengan guyuran hujan.

Baca juga: Hujan Guyur GBK, Konser SEVENTEEN Be The Sun Tetap Memanas

"Di akhir tahun bareng-bareng sama Carat, tapi hujannya turun banget ya kan, aku cinta kalian," tuturnya.

"Kami udah enam bulan tour untuk BE The Sun, di hari terakhir di Jakarta, dan saya ingin membuat kenangan bersama," sambungnya.

Vernon nyanyi lagu baru

Ada kejutan kecil dalam konser SEVENTEEN yang kedua ini, yakni dari Vernon.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Musik
Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Musik
Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Keseruan Konser Alan Walker, Dibuka Putri Ariani hingga Aksi Murid SMA Al-Azhar Medan

Musik
Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Penghargaan untuk Iko Uwais dan Dukungan Audy Item

Seleb
Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Alan Walker Tepati Janji Ajak Tri Adinata dan Siswa-siswi SMA Al-Azhar Medan ke Panggung Walker World

Musik
Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Alan Walker Duet dengan Putri Ariani di Walker World Jakarta

Musik
Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Alan Walker Manjakan Penonton dengan Konsep Visual Memukau di Walker World Jakarta

Musik
Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Putri Ariani Buka Konser Alan Walker di Jakarta

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com