Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Inul Daratista Peluk Suami di Atas Panggung: Ini Adam Suseno, Bukan Adam Levine

Kompas.com - 23/09/2022, 22:54 WIB
Baharudin Al Farisi,
Dian Maharani

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi dangdut Inul Daratista mengajak suaminya, Adam Suseno, naik ke atas panggung Pestapora di Gambir Expo, Kemayoran, Jakarta, Jumat (23/9/2022).

Saat Adam Suseno dipanggil Inul Daratista naik ke atas panggung, penonton langsung histeris.

Penonton didominasi para perempuan.

Seraya tidak ingin Adam Suseno diambil, Inul Daratista langsung memeluk suaminya.

Baca juga: Tampil di Pestapora, Inul Daratista Bakal Ajak Adam Suseno Naik Panggung

"Mas Adam bukan buaya lho ya. Sini Mas Adam, tak goyang," ucap Inul Daratista sebelum menyanyikan "Arjunanya Buaya".

"Ini Mas Adam ya, bukan Adam Levine," tutur Inul Daratista yang sambil memeluk Adam Suseno.

Dalam kesempatan yang sama, Inul Daratista menjelaskan sedikit perjalanan cintanya dengan Adam Suseno.

Baca juga: 27 Tahun Menikah dan Tetap Harmonis, Inul Daratista: Ikhlas Menerima dan Menikmati Semua Kurangnya

"Tapi yang jelas dia bukan buaya. Dia sudah menamani saya dari saya perawan sampai enggak. Ajunanya buaya, yang penting kamu bukan buaya ya," tutur Inul Daratista.

Inul Daratista menunjukkan aksi panggung yang enerjik.

Sama seperti panggung biasanya, dia menunjukkan aksi goyang ngebor.

Selain "Arjunanya Buaya", Inul Daratista membawakan lagu "Dikocok Kocok", "Masa Lalu", "Pamer Bojo", "Buaya Buntung", "Ojo Dibandingke" dan "Goyang Inul".

Baca juga: Kata Inul Daratista Ketika Adam Suseno Dibandingkan dengan Adam Levine

Diketahui, sebelumnya nama Adam Suseno mendadak jadi sorotan usai muncul isu penyanyi Adam Levine selingkuh dari istrinya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Tiba-tiba Ada di Mal Jakarta, Taeyeon SNSD Semringah Sapa Penggemar

Tiba-tiba Ada di Mal Jakarta, Taeyeon SNSD Semringah Sapa Penggemar

Seleb
Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Tak Ambil Tawaran FTV, Rendy Kjaernett Bantah Takut Kepincut Lawan Main Lagi

Seleb
Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Ayu Ting Ting Jarang Terlihat Nongkrong dengan Teman Selebritas, Kiky Saputri: Insecure Parah

Seleb
Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Siapkan Rangga & Cinta, Riri Riza Cari Talenta Baru yang Jago Akting, Menyanyi, dan Tari

Film
Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Didatangi Alan Walker, Guru Musik Tri Adinata di Medan Menangis Haru

Musik
5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

5 Lagu Legendaris Iwan Fals yang Tak Lekang oleh Waktu

Musik
Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Ketika Iqbaal Ramadhan Bertransformasi Jadi BAALE dalam Bermusik…

Musik
Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Mira Lesmana dan Riri Riza Ungkap Keresahan Industri Film Didominasi Horor

Film
Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Tak Ingin Terjun ke Dunia Politik, Sule: Bukan Bidangnya, Takut Salah

Seleb
RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

RM BTS Cerita Tekanan Menjadi Leader Grup Idol Populer

K-Wave
Angga Puradiredja: Can Machines Fall In Love? adalah Album Terbaik MALIQ & D’Essentials

Angga Puradiredja: Can Machines Fall In Love? adalah Album Terbaik MALIQ & D’Essentials

Musik
Angga Puradiredja Bocorkan Rahasia di Balik Lagu-lagu MALIQ & D’essentials yang Selalu Populer

Angga Puradiredja Bocorkan Rahasia di Balik Lagu-lagu MALIQ & D’essentials yang Selalu Populer

Musik
Angga Ungkap Rahasia Maliq & D'essentials Tetap Kompak Selama 22 Tahun

Angga Ungkap Rahasia Maliq & D'essentials Tetap Kompak Selama 22 Tahun

Musik
Rendy Kjaernett Kini Kuliah Jurusan Teologi

Rendy Kjaernett Kini Kuliah Jurusan Teologi

Seleb
Berangkat dari Keresahan sebagai Ayah, Eko Patrio Produseri Serial Love Daddy

Berangkat dari Keresahan sebagai Ayah, Eko Patrio Produseri Serial Love Daddy

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com