Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Ibunda Kiki Farrel Meninggal | KKN di Desa Penari Ditonton 4,5 Juta Orang

Kompas.com - 13/05/2022, 06:38 WIB
Kistyarini

Editor

Sebagai ayah, Ariel berusaha bisa ada di posisi sebagai teman tapi juga ayah.

"Gue coba kadang-kadang terlalu jadi teman enggak pas juga, terlalu jadi bapak enggak asyik juga," ucap Ariel dikutip dari YouTube KUY Entertainment.

"Jadi mencoba di tengah-tengah itu agak susah. Tapi kalau Alleia itu mamanya udah oke dari awal, mamanya udah oke ngedidik dia, jadi gue enggak terlalu berat sebenarnya tugas gue," sambung Ariel.

Selengkapnya baca di sini.

4. KKN di Desa Penari ditonton 4,5 juta orang

Film horor KKN di Desa Penari membuat catatan luar biasa sejak ditayangkan pada 30 April 2022.

Film produksi MD Pictures tersebut berhasil meraup 4,5 juta penonton dalam 12 hari penayangan.

Capaian itu menobatkan KKN di Desa Penari film horor Indonesia terlaris sepanjang masa.

Selengkapnya baca di sini.

5. KKN di Desa Penari diputar di Singapura dan Malaysia

Film horor KKN di Desa Penari sudah merambah negara tetangga.

Mulai 12 Mei 2022, film tersebut diputar di Malaysia dan Singapura.

"SINGAPORE! Badarawuhi is coming to you! You can watch KKN di Desa Penari only in theaters, May 12," tulis akun @kknmovie, dikutip Kompas.com, Kamis.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by KKN Movie (Official) (@kknmovie)

"MALAYSIA! Badarawuhi is coming to you! You can watch KKN di Desa Penari only in theaters, May 12," tulis akun @kknmovie, di unggahan lainnya.

Selengkapnya baca di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com