Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Kutipan Pidato BTS di Majelis Umum PBB ke-76

Kompas.com - 21/09/2021, 07:46 WIB
Rintan Puspita Sari

Penulis

Tapi mereka tetap memilih untuk terus melangkah dan melanjutkan hidup.

"Ini adalah waktu bagi kita untuk berduka, untuk hal-hal yang diambil Covid-19 dari kita. Sedikit banyak, itu juga waktu yang mengajarkan kita untuk menghargai setiap momen yang selalu kita anggap remeh," kata Suga.

Perubahan iklim

J-Hope bicara tentang untuk melihat pandemi dari sisi lain. Ketika manusia sibuk melihat perubahan dalam hidup mereka, sebenarnya ada perubahan yang tak disadari manusia, yaitu alam, bumi.

"Kita mungkin semua setuju bahwa perubahan iklim adalah masalah mendesak yang harus ditangani, tapi ini tidak mudah untuk menyepakati apa yang diyakini sebagai tindakan terbaik," kata J-Hope.

Percaya pada harapan

RM BTSYouTube United Nations RM BTS

Namjoon berpesan untuk terus mempercayai harapan.

"Jika kita percaya pada kemungkinan dan harapan bahkan ketika hal yang tak terduga terjadi, kita tidak akan kehilangan arah, tapi menemukan (arah) yang baru," ujar Namjoon.

Tentang membuat pilihan

Suga mengatakan dalam salah satu bagian pidatonya tentang membuat pilihan, apapun itu.

"Akan ada pilihan yang kita buat mungkin tidak sempurna, tapi itu tidak berarti tidak akan ada apapun yang bisa kita lakukan," kata Suga.

"Percaya bahwa setiap pilihan yang kami buat adalah awal dari perubahan, bukan akhir," ujar RM.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com