Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Petisi Dukung Dokter Richard Lee | Cerita Ivanka Slank Terjerat Narkoba

Kompas.com - 13/08/2021, 06:29 WIB
Kistyarini

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Peristiwa penjemputan paksa dokter Richard Lee menjadi berita yang paling banyak mendapat perhatian pembaca kanal HYPE sepanjang Kamis (12/8/2021).

Penangkapan dokter kecantikan yang membuat konten review produk skincare (perawatan kulit) di YouTube itu bahkan mendorong penggemarnya membuat petisi berisi dukungan.

Pihak kepolisian pun menjelaskan duduk perkara kasus yang sedang menjerat dokter Richard Lee.

Berikut ini berita-berita populer lainnya.

1. Unggahan dokter Richard Lee di IG disorot

Unggahan terakhir Dokter Richard Lee sebelum ditangkap polisi di rumahnya, Palembang, Sumatera Selatan pada Rabu (11/8/2021), menjadi sorotan.

Unggahannya di Instagram @dr.richardlee_official dan akun Instagram terverifikasinya @dr.richard_lee, kini dibanjiri komentar dari netizen yang mengkhawatirkan kondisi dokter Richard Lee.

Di akun yang sudah terverifikasi @dr.richard_lee, Richard sempat menulis pesan yang membuat orang bertanya-tanya.

"Kalo saya menghilang lagi temui saya di sini," tulisnya kemudian menyertakan akun Instagram @dr.richardlee_official.

Selengkapnya baca di sini.

2. Petisi dukungan untuk dokter Richard Lee

Sebuah petisi diunggah pendukung dokter Richard Lee di laman change.org.

Petisi itu berjudul "Selamatkan Tokoh Penyelamat Kaum Wanita Indonesia". Petisi ini dibuat sejak enam bulan lalu, saat awal perseturuan Richard Lee dengan Kartika Putri.

Namun jumlah penanda tangan petisi melesat dengan cepat setelah Richard Lee ditangkap.

Pantauan Kompas.com hingga Jumat (13/8/2021), petisi itu telah ditandatangani 239.000 pendukung dari 300.000 tanda tangan yang ditargetkan.

Pembuat petisi menyatakan dokter Richard Lee perlu didukung karena dia selalu memberi edukasi tentang produk kecantikan.

Selengkapnya baca di sini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Seleb
Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Film
Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Seleb
Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Seleb
Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Seleb
Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Seleb
5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

Seleb
Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

K-Wave
Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

K-Wave
Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film
Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Seleb
Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Seleb
Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com