Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Kondisi Fatin Shidqia | Aldi Taher soal Lagu Nissa Sabyan | Nama Anak Sapri Pantun

Kompas.com - 17/05/2021, 06:52 WIB
Kistyarini

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Komika Arafah Rianti dan penyanyi Fatin Shidqia sedang dirawat di Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, karena terkena Covid-19.

Dalam konferensi pers virtual pada Minggu (16/5/2021), Arafah berkabar tentang kondisinya, juga tentang Fatin.

Selain itu ada cerita Aldi Taher tentang lagu Nissa Sabyan, juga penuturan Tompi mengenai ibunya yang meninggal karena Covid-19.

1. Kondisi Fatin Shidqia membaik

Fatin Shidqia dilarikan ke instalasi gawat darurat (IGD) karena kondisinya menurun. Namun kini penyanyi itu sudah membaik.

"Kondisi Fatin makin membaik bahkan sudah swab hari ini. Oksiken sudah dilepas, tapi (masih) pakai infus," tutur Arafah, Minggu.

Arafah dan Fatin terpaksa merayakan Lebaran di Wisma Atlet karena Covid-19.

Selengkapnya baca di sini.

2. Tompi Sesalkan Penanganan Covid-19 di Lhokseumawe

Penyanyi Tompi mengungkap ibunya meninggal karena Covid-19.

Dalam sebuah video di Instagram-nya, Tompi menceritakan lemahnya penanganan Covid-19 di Lhokseumawe, Aceh.

Tompi menuturkan dibutuhkan waktu yang lama hanya untuk mendatangkan ambulans bagi ibunya.

"Saya ngomong dari jam 6 pagi. Tapi ambulans baru ready hampir jam 4 sore. Bayangin gap-nya begitu lama," ucap Tompi seperti dikutip Kompas.com, Minggu.

Selengkapnya baca di sini.

3. Kemarahan istri Aldi Taher

Artis peran Aldi Taher mengakui istrinya marah saat lagu buatannya tentang Nissa Sabyan viral di media sosial.

Sang istri, Salsabillih, merasa Aldi memprioritaskan orang lain.

"Dia bilang 'kenapa enggak aku dulu?'" kata Aldi di WAW Entertainment.

Kepada Anya Geraldine, Aldi menjelaskan alasannya menciptakan lagu tersebut.

Selengkapnya baca di sini.

4. Ariel Tatum dan kesehatan mental

Artis peran Ariel Tatum mengaku mengalami gangguan kesehatan mental sejak berusia 11 tahun.

"Jadi tuh memang aku pribadi punya struggle sendiri dalam konteks kesehatan mental aku dari umur 11 tahun," kata Ariel Tatum seperti dikutip dari kanal YouTube Enzy Storia, Minggu.

Saat berusia 13 tahun, Ariel Tatum memberanikan diri menggunakan tenaga profesional untuk mengatasi masalahnya.

Selengkapnya baca di sini.

5. Sebelum meninggal, Sapri Pantun titipkan nama anak

Mendiang Sapri Pantun sempat menitipkan sebuah nama untuk anak keduanya sebelum lahir.

Kepada Dolly, adik sekaligus manajernya, Sapri ingin menamai anaknya dengan Muhammad Kahfi.

"Sempat bilang sama istri gimana kalau nama belakangnya nih Muhammad Kahfi gitu kan, depannya apa, tapi blum fix sih baru ngobrol gitu aja," kata Dolly saat ditemui di RS Kartini, Jakarta Selatan, Minggu (16/5/2021).

Selengkapnya baca di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

Fansign Ji Chang Wook di Jakarta, Ada yang Pakai Kerudung Pengantin

K-Wave
5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

5 Momen Penting Kim Hye Yoon dan Byeon Woo Seok di Episode 9 dan 10 Lovely Runner

K-Wave
Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Hailey Bieber Bagikan Foto Kehamilan Anak Pertamanya dengan Justin Bieber

Seleb
Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Tiga Hari Tayang, Film Vina: Sebelum 7 Hari Raup 1 Juta Penonton

Film
Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Animator Indonesia Sashya Subono Turut Andil dalam Film Kingdom of The Planet of The Apes

Film
Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Yovie Widianto Rilis Lagu “Bukan Sebuah Rindu”, Dinyanyikan Andmesh Kamaleng

Musik
Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film How to Make Millions Before Grandma Dies Tayang 15 Mei 2024 di Bioskop

Film
Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Prilly Latuconsina Gugup Ikut Olahraga Lari Pertama Kalinya

Seleb
Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

Bahagia Bertemu Penggemar, Lucas Ingin Kembali ke Jakarta dan Janji Berikan Performance yang Lebih Baik

K-Wave
Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

Ryu Joon Yeol Akhirnya Angkat Bicara soal Kontroversinya dengan Hyeri dan Han So Hee

K-Wave
Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Pertama Kali Ikut Olahraga Lari, Prilly Latuconsina Turunkan Berat Badan hingga 8 Kilogram

Seleb
Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

Sengaja Kalah Games di Fancon Jakarta, Lucas Ketagihan Dance Bareng Penggemar

K-Wave
Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

Lucas Eks NCT Beberkan Makanan Indonesia Kesukaannya, Mulai dari Piscok hingga Nasi Padang

K-Wave
Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Kata Sutradara Anggy Umbara soal Kontroversi Film Vina: Sebelum 7 Hari

Film
Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

Awali Fancon di Jakarta, Lucas Eks NCT Sapa Penggemar Pakai Bahasa Indonesia

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com