Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Ferry, Masa Lalu Seorang Gembong Narkoba

Kompas.com - 12/05/2021, 14:40 WIB
Jonathan Dante Timesmei Manao,
Rheisnayu Cyntara

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.comFerry merupakan film arahan Cecilia Verheyden yang mengusung genre aksi, kriminal, dan dan drama.

Kisahnya berkutat pada masa lalu Ferry Bouman (Frank Lammers), seorang gembong narkoba yang muncul dalam TV seri Undercover (2019).

Berlatar di Amsterdam pada 2006, semuanya bermula ketika Ferry masih bekerja di bawah boss pengedar narkoba bernama Ralph Brink.

Baca juga: Sinopsis Jungle Beat: The Movie, Persahabatan Unik Hewan dan Alien

Suatu saat, geng Ralph diserang oleh musuh dan putranya mengalami luka berat dalam penyerangan tersebut.

Murka, Ferry diperintahkan olehnya untuk mencari dalang di balik tragedi tersebut.

Penelusuran Ferry membawa dirinya kepada sekelompok campers yang berada di Brabant, tempat tinggalnya dulu.

Baca juga: Sinopsis Halston, Catatan Hidup Sang Desainer, Tayang 14 Mei di Netflix

Meski dirinya yakin bisa menyelesaikan misi yang dipercayakan oleh Ralph kepadanya, perlahan-lahan dirinya menyadari hal tersebut lebih sulit dari yang ia bayangkan.

Pertemuannya dengan keluarganya dan perempuan yang menjadi pujaan hatinya, Danielle, membuat perhatian Ferry teralihkan dalam misi balas dendamnya.

Alhasil, hal tersebut pun perlahan-lahan mulai menggoyahkan kesetiaan Ferry terhadap geng Ralph.

Baca juga: Sinopsis Target Number One, Tayang 29 Mei di HBO GO

Dihadapkan pada situasi ini, tindakan apakah yang akan diambil Ferry?

Temukan jawabannya di Ferry yang akan segera tayang di Netflix pada 14 Mei mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Seleb
Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Film
Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Seleb
Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Seleb
Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Seleb
Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Seleb
5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

Seleb
Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

K-Wave
Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

K-Wave
Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film
Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Seleb
Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Seleb
Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com