JAKARTA, KOMPAS.com - "Dunia Untukmu" merupakan singel milik grup band Last Child yang dirilis pada 2017 yang kemudian dimuat dalam album Surat Cinta Untuk Starla.
Album yang dipelopori oleh vokalis Last Child, Virgoun ini memuat sembilan buah lagu lainnya yang juga berisi lagu lama "Seluruh Nafas Ini" dengan nafas baru.
Gulir ke bawah untuk mengetahui lirik dan chord lagu "Dunia Untukmu" dari Last Child selengkapnya.
Baca juga: Lirik dan Chord Lagu Indahkah Perbedaan - Last Child
[Intro]
C F C F
[Verse]
C
jerit hati yang telah lama menunggu
Am
damai yang akan tiba melerai perang
F
yang menguras air mata
C
embun pagi tak sejernih dahulu
Am
sebelum hasrat hitam mereka
F
pucatkan hijau bumiku
Dm F
yang menunggu kesadaran kita
G C
tuk merubahnya bersama
[Reff]
C G Dm
mari kita ciptakan dunia yang lebih indah
F G C
dunia yang damai selalu untuk masa depanmu
C G Dm
mari kita ciptakan bumi yang lebih cerah
F G C
bumi yang hijau selalu untuk masa depanmu
[Verse]
C
isi bumi tak setentram dahulu
Am
sebelum cara pikir mereka
F
membuat kita saling membunuh
C
sinar mentari tak seramah dahulu
Am
sebelum ulah kita membuatnya
F
membakar sejuk bumiku
Dm
yang selalu berharap kita
F G C
dapat merubahnya bersama
[Reff]
C G Dm
mari kita ciptakan dunia yang lebih indah
F G C
dunia yang damai selalu untuk masa depanmu
C G Dm
mari kita ciptakan bumi yang lebih cerah
F G C
bumi yang hijau selalu untuk masa depanmu
[Musik]
C
F C Dm F# F
G C
[Solo]
C G Dm
mari kita ciptakan dunia yang lebih indah
F G C
dunia yang damai selalu untuk masa depanmu
C G Dm
mari kita ciptakan bumi yang lebih cerah
F G C
bumi yang hijau selalu untuk masa depanmu (2x)
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.