Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sinopsis Film Rambo: First Blood Part II, Rambo Jalani Misi Penyelamatan Rahasia

Kompas.com - 22/08/2020, 12:47 WIB
Firda Janati,
Kistyarini

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com – Film laga berjudul Rambo: First Blood Part II akan tayang di layar kaca televisi pada hari ini, Sabtu (22/8/2020).

Film lawas yang dirilis tahun 1985 dan disutradarasi oleh George P Cosmatos hadir di Big Movies GTV, pukul 21.00 WIB.

Film Rambo: First Blood Part II berkisah tentang Rambo (Sylvester Stallone) yang menjalankan misi penyelamatan rahasia.

Baca juga: Sinopsis Film The Swindlers, Aksi Penipu Balaskan Dendam Pribadi

Ketika itu Kolonel Samuel Troutman (Richard Crenna) membebaskan Rambo dari penjara dan menyuruhnya untuk menjalankan misi rahasia tersebut.

Rambo yang merupakan veteran perang Vietnam diminta untuk melacak para tahanan perang asal Amerika di Vietnam.

Rambo dan Kolonel mempunyai kesepakatan jika misinya berhasil maka catatan kriminal Rambo selama ini akan dihapus.

Baca juga: Sinopsis Film Terminator Salvation, Misi Penyelamatan dan Penghancuran Robot

Karena itu Rambo setuju dan mulai menjalankan misi yang tak mudah tersebut.

Saat menjalani misi itu, terjadi sebuah insiden yang membuat Rambo melupakan misi utamanya.

Insiden itu ketika kekasih Rambo, Co Phuong Bao (Julia Nickson), dibunuh oleh pasukan Amerika.

Lalu bagaimana cara Rambo menyelesaikan misi penyelamatan rahasia tersebut? Saksikan film Rambo: First Blood Part II hari ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Musik
Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Musik
Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com