Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Yuni Shara Blak-blakan: Alami KDRT, Bersyukur Tak Gila, dan Tuai Simpati

Kompas.com - 21/12/2019, 10:46 WIB
Melvina Tionardus,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

"Bagus aku enggak gila, yang dilakukan itu menyakitkan banget sebetulnya. Cuma aku pikir, mungkin Tuhan mau aku lewati itu. Jadi, aku selalu accept it apa yang dari Tuhan," tutur Yuni.

3. Senang dapat respons positif dan saling berbagi kisah

Karena keberanian dirinya mengungkapkan masa lalu yang kelam, akun Instagram Yuni Shara dibanjiri pujian dan juga cerita-cerita dari wanita-wanita Indonesia yang mengalami hal serupa.

Baca juga: Pernah Jadi Korban KDRT, Yuni Shara Bersyukur Tidak Gila

Ia pun senang karena bisa saling berbagi pengalaman, tetapi juga sedih dengan cerita-cerita dari warganet.

"Saya ucapkan terima kasih atas perhatian dan atensinya. Saya ikut prihatin dan miris dengan cerita-cerita Anda semua," tulis Yuni Shara dalam fitur Insta Story akun @yunishara36, Jumat (20/12/2019).

Penyanyi berumur 47 tahun ini juga merasa bersyukur curahan hatinya di podcast Deddy Corbuzier dapat menjadi pencerahan bagi sejumlah wanita.

Baca juga: Kelamaan Sendiri, Yuni Shara Geli Bayangkan Hal Ini

"Dengan saya bicara apa adanya dan mengungkapkan begitu banyaknya permasalahan yang dihadapi perempuan, istri, atau pun ibu, mereka bisa menyimpulkan bahwa berdamai dengan diri sendiri dan keadaan akan lebih menenangkan," tulis Yuni Shara melanjutkan.

4. Pesan menguatkan untuk kaum wanita

Sebagai penyemangat, Yuni berpesan untuk selalu berpikir positif dan berserah pada Tuhan.

"Insya Allah akan diberikan kebahagiaan sesuai waktunya. Berikhtiar dan berpikiran baik saja terus pada Gusti Allah," tulis Yuni Shara lagi.

Baca juga: Blak-blakan Soal Masalah Pribadinya, Yuni Shara Senang Direspons Positif Netizen

Ia juga meningatkan untuk mencari kesibukan yang positif seperti mengurus keluarga yang diyakininya sebagai sesuatu yang baik.

"Bersabar dalam hidup dan sibukkan diri Anda dengan hal-hal yang positif, dengan mengurus anak-anak dan mengurus rumah," kata Yuni Shara melanjutkan tulisannya.

"Yang sabar, yang kuat. Selamat melanjutkan hidup!" tutup Yuni Shara.

Baca juga: Dibanjiri Curhatan Netizen, Yuni Shara Berikan Pesan Menguatkan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Stray Kids, ITZY hingga NMIXX Akan Tampil di Konser K-Wave Hari Ini

Stray Kids, ITZY hingga NMIXX Akan Tampil di Konser K-Wave Hari Ini

K-Wave
Cerita Opie Kumis Rumahnya Didatangi Tentara karena Dialog Teater, tapi Akhirnya Jadi Sahabat

Cerita Opie Kumis Rumahnya Didatangi Tentara karena Dialog Teater, tapi Akhirnya Jadi Sahabat

Seleb
Banjir Tawaran Usai Video Cover-nya Viral, Tri Adinata Tetap Setia Jadi Guru Musik

Banjir Tawaran Usai Video Cover-nya Viral, Tri Adinata Tetap Setia Jadi Guru Musik

Musik
Bercita-cita Jadi Guru Musik Sejak Kecil, Tri Adinata yang Didatangi Alan Walker Sempat Disepelekan

Bercita-cita Jadi Guru Musik Sejak Kecil, Tri Adinata yang Didatangi Alan Walker Sempat Disepelekan

Hits
Persiapan Tri Adinata dan Murid-muridnya untuk Tampil di Konser Alan Walker di Jakarta

Persiapan Tri Adinata dan Murid-muridnya untuk Tampil di Konser Alan Walker di Jakarta

Hits
Didatangi Alan Walker ke Medan, Tri Adinata: Mimpi Jadi Nyata

Didatangi Alan Walker ke Medan, Tri Adinata: Mimpi Jadi Nyata

Hits
Tri Adinata Tak Pernah Menyangka Video Cover-nya Viral dan Diajak Alan Walker Kolaborasi

Tri Adinata Tak Pernah Menyangka Video Cover-nya Viral dan Diajak Alan Walker Kolaborasi

Hits
Jadi Ustaz di Serial Kartu Keluarga, Tora Sudiro Kesulitan Cari Baju Kokoh

Jadi Ustaz di Serial Kartu Keluarga, Tora Sudiro Kesulitan Cari Baju Kokoh

Film
Rundown Konser Baekhyun di Jakarta Hari Ini

Rundown Konser Baekhyun di Jakarta Hari Ini

K-Wave
6 Keseruan Fancon Perdana BAE173 di Jakarta, Hadir Tanpa Muzin dan Berjanji Akan Kembali

6 Keseruan Fancon Perdana BAE173 di Jakarta, Hadir Tanpa Muzin dan Berjanji Akan Kembali

K-Wave
Sinopsis Film Malam Para Jahanam yang Tayang di Netflix

Sinopsis Film Malam Para Jahanam yang Tayang di Netflix

Film
Cerita Dery Saat Dipecat dari Vierra

Cerita Dery Saat Dipecat dari Vierra

Seleb
BAE173 Janji Kembali ke Indonesia Bareng Muzin, Bit: Saya Akan Paksa Agensi

BAE173 Janji Kembali ke Indonesia Bareng Muzin, Bit: Saya Akan Paksa Agensi

K-Wave
Pamer Sixpack, Hangyul BAE173 Buat Else Indonesia Menjerit

Pamer Sixpack, Hangyul BAE173 Buat Else Indonesia Menjerit

K-Wave
Sinopsis Film 47 Meters Down, Usaha Mandy Moore Selamatkan Diri dari Kedalaman Laut

Sinopsis Film 47 Meters Down, Usaha Mandy Moore Selamatkan Diri dari Kedalaman Laut

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com