Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Jadi Produser Malam Pencabut Nyawa, Deddy Corbuzier: Kalau Film Ini "Dibully" Kelewatan

Deddy mengaku tak khawatir film horornya akan di-bully oleh netizen.

"Kalau saya bikin film horor di-bully mah, saya sering di-bully, sama KPop pernah, macam-macamlah," kata Deddy Corbuzier saat ditemui di Jakarta Selatan, Senin (13/5/2024).

Namun, Deddy Corbuzier percaya film Malam Pencabut Nyawa tak akan dirundung oleh netizen.

Pasalnya, kualitas film ini dipastikan oleh suami Sabrina Chairunnisa itu berada di level atas.

"Tapi buat saya kalau film ini di-bully kelewatan, karena bagus menurut saya," katanya.

Pada kesempatan yang sama, Deddy Corbuzier mengungkapkan alasannya tertarik untuk bergabung dengan penggarapan film ini.

Konsep dan ceritanya yang berbeda membuat ayah dua anak tersebut memutuskan untuk ikut bergabung.

"Karena gini, saya kan suka nonton film horor, tapi di Indonesia secara cerita belum ada yang manusianya ngelawan," kata Deddy.

"Jadi ketika ada cerita di mana manusia lawan setannya secara harfiah ini agak beda. Makanya kemudian gue masuk," lanjutnya.

Malam Pencabut Nyawa merupakan film adaptasi dari novel berjudul Respati yang disutradarai oleh Sidharta Tata.

Film dari rumah produksi BASE Entertainment ini akan tayang di bioskop mulai 22 Mei 2024.

Malam Pencabut Nyawa dibintangi oleh Devano Danendra, Keysa Levronka, Ratu Felisha, Budi Ros, Mikha Hernan, Fajar Nugra, dan Kiki Narendra.

https://www.kompas.com/hype/read/2024/05/13/222106366/jadi-produser-malam-pencabut-nyawa-deddy-corbuzier-kalau-film-ini-dibully

Terkini Lainnya

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Film
Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Film
Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Musik
Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke