Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Suara Komeng Meroket di Pemilihan DPD Jabar, Daus Mini: Alhamdulillah Banyak yang Nyoblos

Daus terus mendukung langkah Komeng.

“Alhamdulillah banyak yang suka dan nyoblos,” kata Daus Mini saat ditemui di daerah Mampang, Jakarta Selatan, Jumat (16/2/2024).

Daus mengaku bangga melihat Komeng berhasil mendapatkan suara terbanyak.

“Alhamdulillah jadi kebanggaan juga, punya abang mewakili aspirasi orang kecil,” ucap Komeng.

Apa harapan Daus Mini jika nantinya Komeng terpilih menjadi wakil rakyat?

“Kita biar lebih dihargai dan tidak dipandang sebelah mata lagi, khususnya orang-orang kayak Daus, itu aja,” jawab Daus.

Seperti diketahui, dalam pantauan Kompas.com terakhir, Komeng memimpin dalam perolehan suara untuk DPD Dapil Jawa Barat.

Hingga Jumat (16/2/2024) pukul 11.54 WIB, Komeng memperoleh suara sebanyak 719.394 atau 10,07 persen.

Kemudian ada nama artis peran Jihan Fahira mendapatkan perolehan suara sementara 285.761 atau 4 persen.

Adapun foto Komeng tampak berbeda dari foto-foto calon anggota legislatif (caleg) lainnya di kertas suara pemilu 2024.

Hal yang jelas terlihat berbeda dan membuatnya viral di media sosial adalah ekspresi wajah Komeng.

Bukan tersenyum biasa, Komeng justru memperlihatkan ekspresi terkejut dengan membelalakkan mata.

https://www.kompas.com/hype/read/2024/02/16/115749566/suara-komeng-meroket-di-pemilihan-dpd-jabar-daus-mini-alhamdulillah-banyak

Terkini Lainnya

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

K-Wave
Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Film
Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Seleb
Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Film
Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan 'Kue Ape' dan 'Enak' dalam Fancon

Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan "Kue Ape" dan "Enak" dalam Fancon

K-Wave
Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Seleb
Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Betrand Peto Lulus SMA, Ruben Onsu dan Sarwendah Kompak Hadiri Wisuda

Musik
Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Ben Abraham Rilis Kembali Lagu Kidung, Dulu Dinyanyikan Orangtuanya

Musik
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke