Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Taylor Swift Minta Fansnya Bersikap Baik kepada John Mayer

Taylor Swift dan John Mayer pernah berpacaran pada 2009.

Dalam konser di Stadion Bank AS, Minneapolis yang merupakan bagian dari Eras tour, Taylor mengejutkan penonton dengan membawakan "Dear John," lagu hitnya pada 2010.

Lagu ini secara luas dianggap dibuat Taylor untuk John Mayer.

Taylor belum pernah membawakan "Dear John" secara langsung sejak 2012.

Ia meminta Swifties (sebutan fansnya) dari dekat dan jauh untuk menunjukkan sikap baik di internet.

"Kebaikan dan kelembutan meluas ke dalam aktivitas internet kita," kata Taylor Swift, dilansir Entertainment Weekly.

Ia lalu menegaskan bahwa ia membuat lagu "Dear John" bukan untuk membuat fansnya bertindak negatif.

“Saya berusia 33 tahun, saya tidak peduli dengan apa pun yang terjadi pada saya ketika saya berusia 19 tahun," tuturnya.

"Saya tidak mengeluarkan album ini sehingga Anda dapat pergi dan merasa perlu untuk membela saya di internet terhadap seseorang yang Anda pikir saya mungkin telah menulis lagu sekitar 14 miliar tahun yang lalu," ucap Taylor Swift.

Saat mereka berpacaran, John Mayer berusia 32 tahun.

Hubungan asmara Taylor Swift dan John Mayer bertahan kurang dari setahun.

https://www.kompas.com/hype/read/2023/06/26/131558266/taylor-swift-minta-fansnya-bersikap-baik-kepada-john-mayer

Terkini Lainnya

7 Artis Peduli Lingkungan, Mulai Pilah hingga Daur Ulang Sampah

7 Artis Peduli Lingkungan, Mulai Pilah hingga Daur Ulang Sampah

Seleb
Catherine Wilson Ingin Perceraiannya Cepat Selesai, Tak Ajukan Banding meski Gugatan Nafkah Lampaunya Ditolak Hakim

Catherine Wilson Ingin Perceraiannya Cepat Selesai, Tak Ajukan Banding meski Gugatan Nafkah Lampaunya Ditolak Hakim

Seleb
Kronologi Tiko Aryawardhana Dilaporkan atas Dugaan Penggelapan Uang Rp 6,9 Miliar

Kronologi Tiko Aryawardhana Dilaporkan atas Dugaan Penggelapan Uang Rp 6,9 Miliar

Seleb
Sarwendah Jelaskan Alasan di Balik Perilaku Betrand Peto, Sebut soal Perbedaan Adat

Sarwendah Jelaskan Alasan di Balik Perilaku Betrand Peto, Sebut soal Perbedaan Adat

Seleb
Catherine Wilson dan Idham Mase Bercerai, Gugatan Nafkah Lampau Ditolak dan Rencana Banding

Catherine Wilson dan Idham Mase Bercerai, Gugatan Nafkah Lampau Ditolak dan Rencana Banding

Seleb
Catat, Mami Louisse Pandu Shopee Live Selama 60 Jam, Ada Flash Sale Toyota Agya dan Honda Beat Seharga Rp 6.000

Catat, Mami Louisse Pandu Shopee Live Selama 60 Jam, Ada Flash Sale Toyota Agya dan Honda Beat Seharga Rp 6.000

Seleb
Film Peaky Blinders Segera Diproduksi dan Tayang di Netflix

Film Peaky Blinders Segera Diproduksi dan Tayang di Netflix

Film
Perkembangan Kasus Tiko Aryawardhana Terkait Dugaan Penggelapan Uang atas Laporan Mantan Istri

Perkembangan Kasus Tiko Aryawardhana Terkait Dugaan Penggelapan Uang atas Laporan Mantan Istri

Seleb
Cerita Ivanka, Pilih Tetap di Slank dan Lepas Tawaran Bekerja di Australia

Cerita Ivanka, Pilih Tetap di Slank dan Lepas Tawaran Bekerja di Australia

Musik
LSF Ungkap Prosedur Sensor hingga Rencana Pembesaran Tulisan Klasifikasi di Poster Film

LSF Ungkap Prosedur Sensor hingga Rencana Pembesaran Tulisan Klasifikasi di Poster Film

Film
Jadwal Tayang Venom: The Last Dance dan Pemerannya

Jadwal Tayang Venom: The Last Dance dan Pemerannya

Entertainment
Dramanya Sukses, Pemain dan Kru Lovely Runner Dapat Hadiah Berlibur ke Thailand

Dramanya Sukses, Pemain dan Kru Lovely Runner Dapat Hadiah Berlibur ke Thailand

K-Wave
Harga Tiket Fan Meeting Kim Soo Hyun di Sentul

Harga Tiket Fan Meeting Kim Soo Hyun di Sentul

Musik
Cerai dari Boris Bokir, Irma Purba Ingatkan Pentingnya Wanita Punya Penghasilan Sendiri

Cerai dari Boris Bokir, Irma Purba Ingatkan Pentingnya Wanita Punya Penghasilan Sendiri

Seleb
Cara Tasya Kamila Ajak Anaknya untuk Cinta Lingkungan

Cara Tasya Kamila Ajak Anaknya untuk Cinta Lingkungan

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke