Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

4 Rekomendasi Film Animasi Indonesia yang Mendunia

JAKARTA, KOMPAS.com - Tak hanya animasi buatan Amerika atau Jepang, tayangan animasi buatan anak bangsa juga berhasil tampil di kancah Internasional.

Kini, para animator kreatif Indonesia berhasil membuktikan karya film animasi hingga menjuarai berbagai kompetisi bergengsi.

Berikut empat rekomendasi film animasi Indonesia yang mendunia.

1. Candy Monster (2020)

Cerita animasi ini berkisah tentang Chloe, anak perempuan berusia enam tahun yang sangat menyukai permen.

Suatu waktu, Chloe bertemu dengan seorang monster misterius yang terus meengambil permennya.

Film karya Universitas Multimedia Nusantara (UMN) ini pernah terlibat dalam Festival Film di Ceko dan tayang di Chaniartoon International Comic and Animation Festival 2020.

2. Knight Kris (2017)

Kisah animasi petualangan ini menyoroti Bayu, seorang anak laki-laki yang menemukan keris sakti di sebuah candi misterius.

Bersama sepupunya, Rani, mereka berhadapan dengan petualangan tak terduga dan melawan raksasa jahat bernama Asura dengan keris sakti itu.

Film animasi bernuansa etnis Jawa ini ikut serta dalam kompetisi Internasional Cartoon On Bay di Italia, London Independent Film Award dan Calutta Film Festival.

Deddy Corbuzier, Chika Jessica, Kaesang Pangarep, Stella Cornelia juga terlibat dalam film animasi Knight Kris.

3. Kiko and Friends (2016)

Film produksi MNC Animation bertema karakter hewan laut ini berhasil tayang di 56 negara di dunia.

Serial animasi anak-anak ini merupakan adaptasi dari cerita bergambar dalam majalah Just for Kids bergenre aksi petualangan yang penuh komedi.

Kisah ikan mas koki bernama Kiko dan teman-temannya ini berhasil memenangkan penghargaan Best Children's Programme dalam Asian Academy Creative Awards 2019.

4.Battle of Surabaya (2015)

Film animasi garapan MSV Pictures ini mengisahkan peristiwa sejarah 10 November yang memberikan potret perjuangan para pahlawan Nasional.

Aryanto Yuniawan dan tim kreatif lainnya berhasil menyuguhkan tayangan sejarah melalui animasi menarik tanpa mengurangi semangat perjuangan, cinta, tanah air, dan perdamaian.

Tayangan animasi 2D ini berhasil meraih penghargaan pada ajang Seoul International Cartoon and Animation Festiv 2016 hingga International Filmmaker Festival of World Cinema 2018.

Itulah empat rekomendasi film animasi Indonesia yang mendunia.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/09/27/172932066/4-rekomendasi-film-animasi-indonesia-yang-mendunia

Terkini Lainnya

Bantah Ditelantarkan Anak, Boneng Ungkap Alasan Pilih Hidup Sendiri di Kontrakan

Bantah Ditelantarkan Anak, Boneng Ungkap Alasan Pilih Hidup Sendiri di Kontrakan

Seleb
Tata Cara Mengunjungi Pameran BTS Pop-up: Monochrome, Gratis

Tata Cara Mengunjungi Pameran BTS Pop-up: Monochrome, Gratis

K-Wave
Tantowi Yahya dan Ikke Nurjanah Salurkan Donasi untuk Hamdan ATT yang Sakit Stroke

Tantowi Yahya dan Ikke Nurjanah Salurkan Donasi untuk Hamdan ATT yang Sakit Stroke

Seleb
Amel Carla Sebut Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid akan Menikah Tahun Ini

Amel Carla Sebut Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid akan Menikah Tahun Ini

Seleb
50 Cent Menggugat Mantan Pacarnya setelah Klaim Pelecehan Seksual yang Dianggap Memfitnah

50 Cent Menggugat Mantan Pacarnya setelah Klaim Pelecehan Seksual yang Dianggap Memfitnah

Seleb
Daftar Merchandise Gratis dan yang Dijual di BTS Pop-up: Monochrome Jakarta

Daftar Merchandise Gratis dan yang Dijual di BTS Pop-up: Monochrome Jakarta

K-Wave
Salinan Putusan Cerainya Sudah Diakses 600.000 Kali, Pihak Teuku Ryan Dalami Motif yang Mengunggah

Salinan Putusan Cerainya Sudah Diakses 600.000 Kali, Pihak Teuku Ryan Dalami Motif yang Mengunggah

Seleb
Respons Putri Sulung Desta dan Natasha Rizky Saat Bicara Perpisahan Orangtuanya

Respons Putri Sulung Desta dan Natasha Rizky Saat Bicara Perpisahan Orangtuanya

Seleb
Luna Maya Jelaskan Aturan yang Wajib Diterapkan Saat Jalani Adegan Seks di Serial Main Api

Luna Maya Jelaskan Aturan yang Wajib Diterapkan Saat Jalani Adegan Seks di Serial Main Api

Film
Lirik Lagu Better Off Alone, Singel Baru dari The Walters

Lirik Lagu Better Off Alone, Singel Baru dari The Walters

Musik
Lirik Lagu Tennessee, Singel Baru dari Kevin Abstract feat. Lil Nas X

Lirik Lagu Tennessee, Singel Baru dari Kevin Abstract feat. Lil Nas X

Musik
Lirik Lagu Insecure, Singel Baru dari Tom Misch

Lirik Lagu Insecure, Singel Baru dari Tom Misch

Musik
BTS Pop-up: Monochrome di Jakarta, Obat Rindu Kala Ditinggal Wamil

BTS Pop-up: Monochrome di Jakarta, Obat Rindu Kala Ditinggal Wamil

K-Wave
Sule Menangis Jelang Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Sule Menangis Jelang Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini

Seleb
Lakukan Adegan Seks di Serial Main Api, Luna Maya Tak Izin ke Maxime Bouttier

Lakukan Adegan Seks di Serial Main Api, Luna Maya Tak Izin ke Maxime Bouttier

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke