Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis Pray Away, Debut Kristine Stolakis

JAKARTA, KOMPAS.com – Anda dapat menyaksikan film dokumenter berjudul Pray Away di layanan streaming Netflix pada tanggal 3 Agustus 2021.

Film yang digarap oleh Kristine Stolakis ini bercerita tentng para penyintas dan mantan pemimpin terapi konversi.

Film yang tayang perdana pada 16 Juni 2021 di Tribeca Film Festival tersebut menceritakan bagaimana mantan pemimpin “pray the gay away” bertahan.

Pray Away mengisahkan bagaimana perjalanan para pemimpin tersebut menyembuhkan diri mereka melalui rintangan yang terjadi.

Beberapa wawancara bersama orang-orang yang berhasil bertahan akan diperlihatkan dalam film Pray Away ini.

Selain itu, penonton juga akan diperlihatkan orang-orang di balik Exodus International yang merupakan organisasi terapi konversi Kristen paling besar.

Pray Away juga merupakan karya debut Kristine Stolakis dalam membuat film bertema dokumenter.

Film dokumenter ini akan memperlihatkan bagaimana kisah prosesn penyembuhan dari gerakkan “pray the gay away”.

Saksikan film dokumenter Pray Away di layanan streaming Netflix.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/07/30/200526466/sinopsis-pray-away-debut-kristine-stolakis

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke