Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Fokus di Produksi Musik, Bang Si Hyuk Mundur dari Posisi CEO HYBE

Pengunduran diri Bang Si Hyuk tersebut merupakan bagian dari restrukturisasi korporasi tersebut.

Sebagai informasi, Bang Si Hyuk, merupakan produser musik yang membentuk supergroup BTS. Para penggemar BTS atau yang biasa disebut ARMY sebagai "Ayah BTS".

Kini Bang Si Hyuk akan berfokus pada perannya sebagai ketua dewan direksi dan produksi musik untuk HYBE.

Posisinya sebagai CEO HYBE digantikan oleh Park Ji Won, mantan CEO HYBE HQ.

Sementara itu HYBE America akan dipimpin oleh Lenzo Yoon dan Scooter Braun.

Sebelumnya HYBE mengakuisi Ithaca Holdings dan menjadikan perusahaan milik Scooter Braun itu bagian dari HYBE America.

Han Hyun Rok, mantan CEO HYBE Solutions Japan, telah ditunjuk sebagai CEO HYBE Japan yang belum lama didirikan.

Menurut HYBE, perubahan kepemimpinan ini dilakukan dengan tujuan untuk mengambil langkah maju sebagai perusahaan global.

Lahir 9 Agustus 1972, Bang Si Hyuk debut sebagai komposer musik sejak masih menjadi mahasiswa.

Ia pernah bekerja sama dengan pendiri JYP Entertainment, Park Jin Young.

Bang Si Hyuk dan Park Jin Young turut andil dalam produksi album debut grup g.o.d, Chapter 1.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/07/01/213601666/fokus-di-produksi-musik-bang-si-hyuk-mundur-dari-posisi-ceo-hybe

Terkini Lainnya

Madeline Saputra, Penyanyi Sopran Indonesia Warnai Dunia Musik Eropa

Madeline Saputra, Penyanyi Sopran Indonesia Warnai Dunia Musik Eropa

Musik
Billy Syahputra Kurban Sapi di Musala Olga Syahputra

Billy Syahputra Kurban Sapi di Musala Olga Syahputra

Seleb
Inside Out 2 Jadi Film dengan Pendapatan Pembuka Terbesar 2024

Inside Out 2 Jadi Film dengan Pendapatan Pembuka Terbesar 2024

Film
Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Film
Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Film
Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Musik
Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke