Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

46 Persen Warga AS Dukung Jadi Presiden, Dwayne Johnson: Kehormatan jika Terjadi

Pasalnya, jajak pendapat yang dilakukan Newsweek tersebut menyatakan setidaknya 46 persen orang Amerika mendukung Dwayne Johnson mencalonkan diri sebagai Presiden AS.

"Saya tidak pernah membayangkan punya Presiden botak, bertato, setengah Hitam, setengah Samoa, minum tequila, sopir truk pick up, mengenakan tas pinggang akan bergabung dalam pemerintahan," tulis Johnson di akun Instagramnya.

"Tetapi, jika itu terjadi, akan menjadi kehormatan bagi saya untuk melayani Anda," tulis Dwayne Johnson lagi dilansir dari Hollywood Reporter, Senin (12/4/2021)

Hasil tersebut mungkin tidak mengejutkan banyak orang. Mengingat, sebelumnya Johnson memang mengaku telah memikirkan kemungkinan terjun ke dunia politik menjadi Presiden AS.

Bahkan, pada 2017, Dwayne Johnson menyebut rencana itu akan menjadi kemungkinan yang nyata.

“Saya merasa seperti kata-kata saya membawa banyak bobot dan pengaruh, yang tentu saja mereka butuhkan. Tetapi saya juga sangat menghormati prosesnya dan merasa jika saya benar-benar membagikan pandangan politik saya secara publik, beberapa hal akan terjadi," tutur Johnson saat itu.

Pada Juni 2020, bintang WWE ini mengunggah video saat dirinya mengkritisi kepemimpinan Donald Trump.

"Anda di mana? Di mana pemimpin kita? Di mana Anda? Di mana pemimpin kita saat ini? Pada saat ini negara kita berlutut, mengemis, memohon, terluka, marah, frustrasi, kesakitan, dan memohon dengan tangan terulur, Anda di mana?" ungkap Dwayne Johnson.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/04/12/120611466/46-persen-warga-as-dukung-jadi-presiden-dwayne-johnson-kehormatan-jika

Terkini Lainnya

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Film
Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Film
Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Musik
Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke