Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tom Holland Pecahkan Komputer Saat Terima Kabar Terpilih Perankan Spider-Man

Saking bahagianya, ia bahkan membanting komputernya sendiri kala itu.

Dalam wawancara bersama Daniel Kaluuya untuk serial Actors on Actors, aktor 24 tahun ini mengingat kekacauan yang terjadi setelah ia membaca artikel yang menyebutkan namanya sebagai pemeran Spider Man.

"Saya memecahkan komputer saya dan anjing saya menyaksikannya karena duduk di sebelah saya," ujar Tom dilansir dari People, Kamis (21/1/2021).

"(Komputer ) Itu jatuh dari tempat tidurku," lanjut Holland.

Aktor itu mengatakan bahwa berita itu muncul ketika Sony, studio yang memproduksi film Spider-Man dengan Marvel, diretas.

Jadi, saudaranya memperingatkan agar jangan terlalu bersemangat karena bisa jadi informasi itu palsu.

Namun kemudian, pihak studio menelepon Holland dan memberitahunya bahwa berita itu nyata.

Holland menilai proses audisi film Spider-Man selama tujuh bulan itu mengerikan dan penuh dengan banyak tantangan.

"Saya mengikuti enam audisi dan mereka tidak memberi tahu Anda apa-apa. Anda menunggu dan menunggu, dan kemudian, akhirnya, saya mendapat tes akting di Atlanta," ujar Tom Holland.

Namun, menurut Holland, itu adalah audisi terbaik yang pernah ia jalani bersama Robert Downey, Jr.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/01/21/151107366/tom-holland-pecahkan-komputer-saat-terima-kabar-terpilih-perankan-spider

Terkini Lainnya

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Marshel Widianto Diusung Jadi Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Tretan Muslim: Saya Yakin Itu Prank

Seleb
Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Tretan Muslim Ungkap Kesulitan Jadi Dubber Pertama Kali di Si Juki The Movie: Harta Pulau Monyet

Film
Laleilmanino Rilis 'Djakarta' Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Laleilmanino Rilis "Djakarta" Kolaborasi dengan Diskoria dan Cecil Yang

Musik
Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Polisi Sebut Keluarga Virgoun Belum Ajukan Rehabilitasi

Seleb
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Alami Gerd hingga Gatal-gatal

Seleb
Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Filmnya Turun Layar, Raisa: Maklum Film Dokumenter Musik

Film
Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Sempat Idap Psikosomatis, Sogi Indra Dhuaja Konsumsi Obat 90 Hari Tanpa Henti

Seleb
Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Akui Jalan ke Bangkok Bersama Anji, Juliette Angela: Kami Urus Persiapan untuk Singel Terbaru

Seleb
Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Polisi Sebut Virgoun Sempat Syok Saat Ditangkap atas Kasus Narkoba

Seleb
Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Rundown Acara PODFEST 2024, Ada Agak Laen hingga Podkesmas

Hits
Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film MARNI: The Story of Wewe Gombel Tayang 27 Juni 2024

Film
Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Polisi Telah Kantongi Identitas Pemasok Narkoba untuk Virgoun dan PA

Seleb
Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Status Virgoun Masih sebagai Terperiksa atas Kasus Narkoba

Seleb
Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Diizinkan Rizky Billar Lanjut Kuliah, Lesti Kejora Bersyukur Sudah Sidang Seminar Proposal

Seleb
Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Jadi Pelatih Judo di Film My Annoying Brother, Caitlin Halderman Lakukan Riset 1 Bulan

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke