Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Tipe-X Ceritakan Sejarah Awal Pergerakan Musik Ska

Vokalis Tresno Riadi mengatakan, ska berasal dari Jamaika dan merupakan cikal bakal dari musik reggae.

"Ska tuh sebetulnya awalnya dari Jamaika di tahun 50-an. Jadi ska itu bisa dibilang cikal bakalnya reggae dan rock steady," kata Tresno seperti dikutip Kompas.com dari video Komeng Info, Kamis (12/11/2020).

Nama ska sendiri, menurut Tresno, diambil dari bunyi kocokan rhythm gitar yang selalu mengarah ke atas.

Memasuki era 1960-an, pergerakan musik ska mulai semakin meluas dengan berjamurnya band-band ska di Jamaika.

Pada era 70-an, band-band ska mulai masuk ke Inggris.

Sayangnya, pergerakan musik ska masih kalah karena tidak begitu diminati di industri.

Apalagi di era tersebut dunia musik dikuasai oleh The Rolling Stones dan The Beatles.

"Karena pada saat itu di Inggris musik ini enggak sekenceng musik lainnya yang menguasai industri," kata Tresno.

Musik ska lalu mengalami perubahan ketika masuk ke berbagai negara.

Dari situ ska mulai bercabang sesuai dengan genre yang dicampurkan ke dalamnya.

Musik ska lalu masuk ke Indonesia pada tahun 1990-an.

"90-an udah ada beberapa band yang memainkan itu dan industri di Indonesia mulai menerima musik itu tahun 1999," kata Tresno.

Tipe-X menjadi bagian dari sejarah perkembangan musik ska karena mempopulerkannya di Indonesia tahun 1999.

Saat itu Tipe-X merilis album debut Ska Phobia dengan dua singel andalan yakni, "Genit" dan "Angan".

https://www.kompas.com/hype/read/2020/11/12/173137066/tipe-x-ceritakan-sejarah-awal-pergerakan-musik-ska

Terkini Lainnya

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Rieke Diah Pitaloka Bikin Buku Puisi, Rangkum Perjalanan Spiritual yang Dialami

Seleb
Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Juicy Luicy Bahas Kenangan Cinta Masa Lalu yang Belum Dilupakan Lewat “Insya Allah”

Musik
Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

Aksi B.I Turun Panggung Saat Konser Hype Up di Jakarta Buat Penggemar Histeris

K-Wave
Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

Weverse Con 2024 Rusuh, Polisi dan Pemadam Kebakaran Dikerahkan

K-Wave
Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Berangkat Haji, Citra Kirana Menangis Tinggalkan Anak

Seleb
Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

Mengenal Extreme Re-listening, Kebiasaan Memutar Musik Favorit Berulang Kali

BrandzView
TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

TXT Akan Gelar Konser di Indonesia, MOA Catat Tanggalnya

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke