Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sinopsis Tehran, Misi Agen Wanita Jinakkan Pertahanan Udara Iran

Serial ini pertama kali disiarkan di Israel lewat stasiun televisi Kan 11 pada 22 Juni 2020.

Sementara mulai 25 September 2020 kemarin, penggemar serial bergenre thriller bisa menyaksikan Tehran melalui Apple TV+.

Sepanjang delapan episode, Tehran mengisahkan tentang konflik yang terjadi antara Israel dan Iran.

Cerita bermula saat Tamar Rabinyan (Niv Sultan), seorang peretas dan anggota Mossad, ditugaskan menyusup ke Teheran.

Tamar adalah wanita Yahudi yang lahir di Iran namun dibesarkan di Israel, hingga akhirnya menjadi agen Mossad.

Ia dikirim ke Teheran untuk menonaktifkan reaktor nuklir Iran.

Sebenarnya, tugas Tamar lebih dari itu.

Ia harus menetralkan sistem pertahanan udara Iran supaya pesawat tempur Israel bisa mengebom pembangkit nuklir di negara tersebut.

Dengan begitu, Iran tak akan bisa mendapatkan bom atom.

Ketika tiba di Iran, Tamar bertukar identitas dengan Zhila Gorbanifar, seorang karyawan muslim di perusahaan listrik lokal.

Setelah berhasil terhubung dengan jaringan komputer di kantor Zhila, Tamar mulai menjalankan aksinya.

Namun misinya digagalkan seorang atasan di perusahaan tersebut yang berusaha memperkosanya.

Akibat kejadian itu, Tamar akhirnya kabur dan menemui bibinya.

Ia kemudian berteman dengan aktivis demokrasi Iran.

Lambat laun, Tamar mengalami konflik batin antara harus menyelesaikan misinya atau membela tanah kelahirannya.

Di saat yang sama, ia juga harus lari dari kejaran Faraz Kamali (Shaun Toub), kepala ivestigasi Pengawal Revolusi Iran.

Bagaimana kelanjutan kisahnya?

Serial Tehran bisa disaksikan lewat layanan Apple TV+.

https://www.kompas.com/hype/read/2020/09/28/185550966/sinopsis-tehran-misi-agen-wanita-jinakkan-pertahanan-udara-iran

Terkini Lainnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Billy Idol Putuskan Berhenti Jadi Pecandu Narkoba, Sekarang Sadar Sepenuhnya

Seleb
Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Sinopsis Suburbicon, Matt Damon yang Berusaha Bongkar Penyebab Kematian Sang Istri

Film
Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Stephanie Poetri, Anak Titi DJ, Umumkan Telah Bertunangan

Seleb
Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Cerita Anwar Fuady Kenal Pertama Kali dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Anwar Fuady Ungkap Alasan Yakin Menikah dengan Wiwiet Tatung

Seleb
Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Anwar Fuady Sudah Dapat Restu Anak-anak untuk Menikah

Seleb
Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Anwar Fuady Akan Gelar Lamaran Sebelum Menikah Lagi di Usia 77 Tahun

Seleb
Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Klarifikasi Sarwendah Setelah Dikabarkan Gugat Ruben Onsu ke PN Jakarta Selatan

Seleb
5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

5 Fakta Ria Ricis dan Teuku Ryan Resmi Bercerai Setelah 3 Tahun Menikah

Seleb
Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

Queen of Tears Tamat, Kim Ji Won Adakan Fan Meeting Perdana Setelah 14 Tahun Berkarier

K-Wave
Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

Kembali ke Jakarta, DAY6 Sapa My Day Lewat Fansign Mini Album Fourever

K-Wave
Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film Di Ambang Kematian Tayang di Bioskop Rusia, Kereta Berdarah Diputar di Far East Film Festival 2024

Film
Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Ungkap Dalaman Dunia Artis, Denny Cagur: Bahkan Persaingan antara Penonton Bayaran Pun Ada

Seleb
Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Denny Cagur Akui Popularitasnya Jadi Modal Penting Saat Maju Caleg

Seleb
Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Terpilih Jadi Anggota DPR, Denny Cagur: Alhamdulillah, Terjun ke 183 Titik Enggak Sia-sia

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke