Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

3 Fakta Tertangkapnya Kakak Siti Badriah Terkait Kasus Narkoba

Berikut beberapa fakta terkait penangkapan kakak Siti Badriah seperti dirangkum Kompas.com.

1. Ditangkap saat PSBB di Bulak Kapal, Bekasi

Tertangkapnya kakak kandung Siti Badriah langsung dibenarkan oleh Kasubag Humas Polres Metro Bekasi Kompol Erna saat dihubungi Kompas.com, Rabu (6/5/2020).

“Iya benar, kakak kandungnya (Siti Badriah)," ujar Erna.

Kakak Siti Badriah tertangkap saat polisi tengah melakukan penertiban Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di kawasan Bulak Kapal, Bekasi, Jumat (1/5/2020) pukul 07.30 WIB.

"Waktu itu kan kita PSBB, kami melakukan pemeriksaan bagi pengendara kendaraan. Terus ya sudah, akhirnya kedapatan," ucap Erna.

2. Temukan 1,95 gram sabu

Tak sendiri, kakak Siti Badriah diamankan bersama rekannya yang bernama Marwan.

Bersama keduanya, polisi menemukan narkoba berjenis sabu seberat 1,95 gram.

Akan tetapi, sabu tersebut ditemukan di dalam tas milik teman Muhammad Acepnuryadin yang saat itu juga ikut diperiksa.

“Sabu seberat 1,95 gram, tetapi didapatinya di temannya atas nama Marwan, bukan di Acep," tutur Erna.

3. Hasil tes urine positif

Setelah ditangkap di kawasan Bulak Kapal, Bekasi, Muhammad Acepnuryadin langsung dibawa pihak polisi untuk menajalani tes urine.


Dan benar saja, melalui tes urine, kakak Siti Badriah dinyatakan positif menggunakan narkotika berjenis amfetamin.

“Karena keduanya dalam keadaan bersamaan, pihak kepolisian langsung melakukan tes urine. Hasilnya dua duanya positif amfetamin," kata Erna.

Saat ini, polisi masih melakukan pemeriksaan dan mendalami kasus dugaan penyalahgunaan narkoba yang dilakukan kakak Siti Badriah.

https://www.kompas.com/hype/read/2020/05/07/101931866/3-fakta-tertangkapnya-kakak-siti-badriah-terkait-kasus-narkoba

Terkini Lainnya

Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Taylor Swift Hentikan Konser di Edinburgh untuk Bantu Seorang Penggemar

Seleb
3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

3 Momen Seru Fancon (G)I-DLE di Indonesia

K-Wave
(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

(G)-IDLE Bilang Menyala Abangku dan Semangka di Hadapan Neverland Indonesia

K-Wave
Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Sebelum Main Film Dilan 1984: Wo Ai Ni, Sule Sebut Ferdy Sudah Ngebet Berakting

Film
Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Oki Rengga Mulai Redam Emosi sejak Berkeluarga, Khawatir Kena Kasus dan Dipenjara

Seleb
Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Sinopsis Film Crank 2: High Voltage, Perburuan Jason Statham Mencari Bos Mafia

Film
Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan 'Kue Ape' dan 'Enak' dalam Fancon

Ketika Yuqi (G)-IDLE Terus-menerus Tertukar Ucapkan "Kue Ape" dan "Enak" dalam Fancon

K-Wave
Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Manggung Bareng The Panasdalam Bank di Festival Dilan 1983, Muhammad Adhiyat Gugup

Seleb
Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Bey Machmudin Tanya Pendapat Pemain Film Dilan 1983: Wo Ai Ni tentang Bandung

Film
Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Sule Terharu Nonton Akting Anaknya Ferdy Ardiansyah di Film Dilan 1983: Wo Ai Ni

Film
Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

Kembali ke Indonesia untuk Fancon, (G)-IDLE Senang Bisa Sapa Neverland Lagi

K-Wave
Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Sinopsis Film City Hunter, Aksi Jackie Chan Selamatkan Putri Pengusaha Kaya Raya

Film
Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Sinopsis Homefront, Jason Statham Mantan Agen yang Diintimidasi

Film
Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Pernah Tinggal Bareng di Rumah Lolox dan Istrinya, Oki Rengga: Ada Aku di Keluarga Orang

Seleb
Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Puji Film Dilan 1983: Wo Ai Ni, Pj Gubernur Jabar: Dengan Dilan, Bandung Selalu Terkenal

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke