Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Konser DAY6 Empat Hari Lagi, Wonpil: Yuk Weekend Bareng!

Jelang konser yang bakal digelar di Tennis Indoor Senayan, pada 30 November 2019 itu, para member DAY6 menyapa penggemar mereka di Indonesia lewat beberapa foto di akun promotor Mecima Pro @mecimapro.

"MY DAY Indonesia! Yuk weekend bareng! Kita ketemu empat hari lagi," tulis Wonpil pada kertas yang dipegangnya, seperti dikutip Kompas.com, Selasa (26/11/2019).

Vokalis dan pemain keyboard DAY6 itu tampak tersenyum dan mengenakan kemeja flanel serta kaus putih.

Sehari sebelumnya, rekannya Dowoon juga menyapa para MY DAY, sebutan penggemar DAY6, dengan mengatakan bahwa mereka sudah tak sabar berjumpa lagi.

"Lima hari lagi ketemu MY DAY Indonesia! Kami tidak sabar! Sampai jumpa, MY DAY," kata Dowoon lewat kertas yang ia pegang.

Adapun tiket konser yang bertajuk Gravity in Jakarta itu terbagi dalam lima kategori, yakni tiket Purple seharga Rp 1 juta, Green Rp 1,5 juta, Yellow Rp 2 juta, Blue Rp 2,4 juta, dan Pink Rp 2,5 juta.

Khusus untuk kategori Blue adalah seluruh tiketnya adalah jenis festival alias standing. Sedangkan Pink, Yellow, Green, dan Purple akan mendapatkan nomor kursi.

Konser Gravity nanti bukanlah konser pertama DAY6 di Indonesia.

Pada Desember 2018, band ini pernah menggelar konser bertajuk Youth di The Kasablanka Hall, Kota Kasablanka, Jakarta Selatan.

https://www.kompas.com/hype/read/2019/11/26/194505766/konser-day6-empat-hari-lagi-wonpil-yuk-weekend-bareng

Terkini Lainnya

Inside Out 2 Jadi Film dengan Pendapatan Pembuka Terbesar 2024

Inside Out 2 Jadi Film dengan Pendapatan Pembuka Terbesar 2024

Film
Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Sinopsis Film Danny the Dog (Unleashed), Jet Li Jadi Tukang Pukul Rentenir

Film
Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Daddio, Film Baru Sean Penn dan Dakota Johnson Segera Tayang di Indonesia

Film
Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Dua DJ asal Indonesia Tampil di Festival Musik IT’S THE SHIP Bareng Yellow Claw, Manggung di Atas Kapal Pesiar Menuju Busan dan Nagasaki

Musik
Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Respons Ruben Onsu Usai Gugat Cerai Sarwendah

Seleb
Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Sinopsis Film Enter the Fat Dragon, Donnie Yen Jadi Polisi Gendut Jago Bela Diri

Film
Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Konser Lay Zhang di Indonesia Batal Digelar

Musik
Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Joko Anwar Ingin Nightmares and Daydreams Bisa Dikembangkan di Berbagai Negara

Film
Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Adegan ini Bikin Donny Alamsyah Tertarik Main Film Sengkolo Malam Satu Suro

Film
Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Apa Arti dari Lambang Segitiga di Nightmares and Daydreams?

Film
Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Joe Alwyn Buka Suara soal Kandasnya Hubungan dengan Taylor Swift

Seleb
Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

Acara Seribu Pelukan Jin BTS Tuai Reaksi Beragam, Tangis hingga Laporan Polisi

K-Wave
Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

Puji Kejujuran Penggemar Usia 19 Tahun yang Ngaku Ingin Punya Banyak Uang, B.I: Aku Juga Mau

K-Wave
Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

Sering Turun Panggung, Intip Momen Seru B.I dan Penggemar di Konser HYPE UP Jakarta

K-Wave
Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

Konser Berlangsung 3 Jam hingga Izinkan Penggemar Pulang Duluan, B.I : Enggak Ada yang Mau Pulang?

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke